Gunung Merapi Hari Ini Luncurkan Sembilan Kali Lava Pijar

Rabu, 10 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Gujung Merapi (Foto: Liputan6.com/Ist)

Ilustrasi Gujung Merapi (Foto: Liputan6.com/Ist)

Gunung Merapi hari ini sembilan kali mengeluarkan guguran lava pijar. Jarak luncuran mencapai 1,7 kilometer ke arah barat daya atau Kali Bebeng.


DARA | Demikian laporan dari pihak Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kebencanaan Geologi (BPPTKG).

Gunung Merapi berada di daerah Perbatasan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) dan Jawa Tengah.

“Teramati guguran lava pijar sembilan kali ke arah barat daya atau Kali Bebeng dengan jarak luncuran maksimal 1.700 meter,” ujar Kepala BPPTKG, Agus Budi Santoso, seperti dikutip dari PMJNews, Rabu (10/5/2023).

Berdasarkan pengamatan meteorologi, cuaca cerah. Angin bertiup lemah ke arah barat.

Sementara itu, suhu udara 17-20 derajat Celsius dengan kelembaban udara 68-92,9 persen, dan tekanan udara 872-917.5 mmHg.

Secara visual gunung jelas terlihat. Asap kawah bertekanan lemah teramati berwarna putih dengan intensitas sedang dan tinggi 25 meter di atas puncak kawah.

Sedangkan, dari pengamatan meteorologi, cuaca cerah. Angin bertiup lemah ke arah barat. Suhu udara 17-20 derajat Celsius dengan kelembaban udara 68-92,9 persen, dan tekanan udara 872-917.5 mmHg.

Selanjutnya, secara visual gunung jelas terlihat. Asap kawah bertekanan lemah teramati berwarna putih dengan intensitas sedang dan tinggi 25 meter di atas puncak kawah.

Berikutnya, BPPTKG juga mencatat 16 kali gempa guguran dengan amplitudo 3-11 mm, durasi 29,24-132,28 detik.

Lalu gempa tektonik jauh sekali dengan amplitudo 10 mm, S-P: 10,37 detik, durasi 73,64 detik.

“Status Gunung Merapi tetap di level III atau siaga,” ujarnya.

Editor: denkur | Sumber: PMJNews

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 15 November 2024 - 15:15 WIB

Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 

Jumat, 15 November 2024 - 12:49 WIB

Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda

Berita Terbaru