Home / Ads

Hadapi Arus Mudik Petugas di Cianjur Periksa Kelaikan Kendaraan

Rabu, 29 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DARA|CIANJUR– Personel gabungan dari Satlantas Polres Cianjur, Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten dan Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Cianjur periksa kelaikan kendaraan angkutan mudik dan kondisi kesehatan pengendara.

Puluhan kendaraan umum, baik bus antar kota antar provinsi (AKAP), antar kota dalam provinsi (AKDP) dan angkutan perkotaan yang masuk ke dalam Terminal Pasirhayam, Kecamatan Cilaku, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat tak luput dari pemeriksaan petugas gabungan.

Kasatlantas Polres Cianjur, AKP Adhimas Sriyono Putra, mengatakan, pemeriksaan yang digelar itu untuk memastikan kelaikan kondisi kendaraan angkutan umum dan kondisi pengendara. Agar saat pelaksanaan arus mudik dan balik penumpang dapat aman dan nyaman.

Menurutnya, seluruh bagian kendaraan diperiksa, terutama urusan administrasi, KIR, dan fungsi mesin yang meliputi rem, gas, serta bagian lainnya. Pasalnya musim mudik lebaran, kendaraan angkutan harus dipastikan dalam keadaan laik jalan.

“Daripada nanti dampaknya menimbulkan kecelakaan, lebih baik kerja keras pastikan semua fungsi laik jalan. Para pengendara angkutan umum juga kita lakukan tes urine,” ujarnya.

Adhimas mengimbau masyarakat agar tetap memperhatikan keselamatan berkendara dan mematuhi segala aturan lalulintas agar pelaksanaan mudik dan balik lebaran aman dan nyaman. **

Wartawan: Purwanda | editor: aldinar

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025
Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi
FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202
Mostbet Přihlášení ️ Mostbet Subscription Na Oficiálních Stránkác
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:50 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Mengucapkan Selamat Menjalankan Ibadah Puasa, Ramadan 1446 H/Maret 2025

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:11 WIB

Investor Gathering 2025: Pos Indonesia & Pos Properti Hadirkan Aset Potensial untuk Investasi

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Rabu, 2 Oktober 2024 - 22:19 WIB

“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe

Berita Terbaru

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 14 Maret 2025

Jumat, 14 Mar 2025 - 08:45 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 14 Maret 2025

Jumat, 14 Mar 2025 - 08:42 WIB


 Gedung Merah Putih, KPK Jakarta
(Foto: KPK)

HEADLINE

Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka

Kamis, 13 Mar 2025 - 23:27 WIB