Hadapi Jepang, Timnas Indonesia Panggil 27 Pemain, Tak Ada Nama Asnawi dan Ernando Ari

Sabtu, 2 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memanggil 27 pemain sebagai persiapan menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.(Foto: pssi)

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memanggil 27 pemain sebagai persiapan menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.(Foto: pssi)

Pertandingan di babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 Grup C Zona Asia memasuki krusial.

DARA| Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong memanggil 27 pemain sebagai persiapan menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pada November ini, Timnas Indonesia akan menjamu dua tim tangguh, yaitu Jepang dan Arab Saudi, di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.

Pertandingan pertama melawan Jepang akan berlangsung pada 15 November 2024. Selanjutnya menjamu Arab Saudi, 19 November 2024, keduanya bakal digelar di Stadion Utama GBK, Jakarta.

Pertandingan di babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 Grup C Zona Asia memasuki krusial. Tingginya persaingan membuat setiap tim harus tampil maksimal guna mengamankan posisi di klasemen, minimal masuk 4 besar.

Dalam daftar pemain, bek sayap Asnawi Mangkualam dan kiper Ernando Ari harus absen karena cedera. Shin Tae-yong memanggil M. Riyandi dan Yakob Sayuri sebagai pengganti.

Sementara itu, pemain yang berlaga di klub luar negeri seperti Jay Idzes (Venezia), Mees Hilgers (FC Twente), Ragnar Oratmangoen (FCV Dender), dan Marselino Ferdinan (Oxford United) sudah dikonfirmasi akan bergabung dengan tim nasional. Mereka dipastikan siap untuk bertarung demi poin penting untuk Garuda.

Berikut daftar lengkap 27 pemain Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026:

Kiper:

Nadeo Argawinata (Borneo FC)
Maarten Paes (FC Dallas)
M. Riyandi (Persis Solo)

Belakang:

Jay Idzes (Venezia FC)
Jordi Amat (Johor Darul Ta’zim FC)
Mees Hilgers (FC Twente)
Rizky Ridho (Persija Jakarta)
Muhammad Ferarri (Persija Jakarta)
Justin Hubner (Wolves U-21)
Calvin Verdonk (NEC Nijmegen)
Pratama Arhan (Suwon FC)
Shayne Pattynama (KAS Eupen)
Sandy Walsh (KV Mechelen)
Yance Sayuri (Malut United)
Yakob Sayuri (Malut United)

Tengah:

Thom Haye (Almere City)
Nathan Tjoe-A-On (Swansea City)
Ivar Jenner (FC Utrecht)
Ricky Kambuaya (Dewa United)

Depan:

Ragnar Oratmangoen (FCV Dender)
Marselino Ferdinan (Oxford United)
Witan Sulaeman (Persija Jakarta)
Egy Maulana (Dewa United)
Rafael Struick (Brisbane Roar)
Hokky Caraka (PS Sleman)
Eliano Reijnders (PEC Zwolle)
Ramadhan Sananta (Persis Solo)

 

Editor: Maji

Berita Terkait

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
KOREA UTARA VS INDONESIA Kekalahan yang Patut Dilupakan!
PEREMPATFINAL ASIAN CUP “Drama Korea” Indonesia-Korut
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Simak Nih, Empat Dalang dari Generasi Ketiga Tampil di Satu Pagelaran Wayang Golek
Begini Suasana Layanan Publik di Acara Abdi Nagri Nganjang Ka Warga
Bupati Cirebon Guncang Publik, Begini Ceritanya
Permainan Tradisional Ramaikan Acara Abdi Nagri Nganjang ka Warga
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Selasa, 15 April 2025 - 22:18 WIB

KOREA UTARA VS INDONESIA Kekalahan yang Patut Dilupakan!

Senin, 14 April 2025 - 20:57 WIB

PEREMPATFINAL ASIAN CUP “Drama Korea” Indonesia-Korut

Senin, 14 April 2025 - 16:53 WIB

Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM

Senin, 14 April 2025 - 00:03 WIB

Simak Nih, Empat Dalang dari Generasi Ketiga Tampil di Satu Pagelaran Wayang Golek

Berita Terbaru

Wabup Asep Ismail bersama ASN tengah mencabut rumput di Plasa Mekar Sari-Ngamprah (Foto: Istimewa)

BANDUNG UPDATE

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 Apr 2025 - 17:32 WIB