Hadiri Sertijab DanYonif 310/Kidang Kancana, Bupati Berpesan Terus Jaga Kebersamaan dan Kekompakan

Sabtu, 24 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Rotasi dan mutasi sudah biasa dilaksanakan, sebagai langkah penyegaran serta meniti karir ke tingkat yang lebih tinggi.


DARA | Demikian dikatakan Bupati Sukabumi Marwan Hamami saat menghadiri upacara serah terima jabatan (sertijab) sekaligus lepas sambut Komandan Yonif 310/Kidang Kancana di Markas Yonif 310/Kidang Kancana, Sabtu (24/12/2022).

Bupati selain menyampaikan penghargaan setinggi-tingginya kepada Letkol (Ibf) Tudhi Hariyanto juga mengucapkan selamat datang kepada Letkol (Inf) Andrik Fachrizal yang akan mengemban tugas di Kabupaten Sukabumi.

“Semoga Komandan Yonif 310/KK yang baru bisa bersama-sama dan terus menjaga kekompakan kita,” kata bupati.

Bupati juga mengatakan mohon bantuannya untuk terus menjaga kondusifitas di Kabupaten Sukabumi.

“Mohon dibantu dalam pengamanan wilayah, termasuk momen natal dan tahun baru seperti saat ini,” ujarnya yang kemudian bupati menyerahkan cinderamata kepada Komandan Yonif 310/KK lama Letkol (Inf) Yudhi Hariyanto.

Komandan Yonif 310/Kidang Kancana saat ini dijabat Letkol (Inf) Andrik Fachrizal menggantikan Letkol (Inf) Yudhi Hariyanto, yang sekarang bertugas menjadi Komandan Depo Pendidikan Latihan Tempur (Dodijlatpur) Ciuyah, Lebak, Banten.

Editor: denkur

Berita Terkait

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi
Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H
Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah
Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang
Daftar Kloter Jemaah Haji Asal Garut Sudah Dirilis, Terbagi dalam Lima Kloter Pemberangkatan
Dukung Program Ketahanan Pangan, Pemkab Cirebon Panen Raya Jagung
Sukseskan Program Ketahanan Pangan. Kapolresta Cirebon Gelar Panen Raya Jagung
Pemkab Sukabumi Siap Sukseskan Program Tiga Juta Rumah Warga Berpenghasilan Rendah
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:13 WIB

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:01 WIB

Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:21 WIB

Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:31 WIB

Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang

Rabu, 26 Februari 2025 - 18:19 WIB

Daftar Kloter Jemaah Haji Asal Garut Sudah Dirilis, Terbagi dalam Lima Kloter Pemberangkatan

Berita Terbaru

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB

Fotog: Hilman Fauzi/Kemenag

HEADLINE

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:22 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:13 WIB

Foto: Kemenag

HEADLINE

Keutamaan Niat Puasa

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:04 WIB

Foto: Istimewa

EKONOMI

Mustahil Tumbuh 8% Tanpa Industri yang Kuat

Sabtu, 1 Mar 2025 - 12:53 WIB