Hari Ini, Harga Emas Antam Naik di Harga Rp960.000 per Gram

Selasa, 8 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: idpost.co.id)

Ilustrasi (Foto: idpost.co.id)

Harga emas 24 karat Antam keluaran Logam Mulia PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) hari ini turun pada harga Rp960.000,00, Selasa (8/6/2021).


DARA – Seperti dikutip dari situs Logam Mulia, harga pecahan 1 gram emas Antam berada pada harga Rp960.000 naik Rp1,000.00 per-gram dari harga sebelumnya.

Sedangkan harga buyback emas Antam berada di level Rp871.000 per gram. yang juga naik dari posisi sebelumnya.

Berikut tabel harga emas batangan Antam.

Berat Harga Dasar Harga NPWP (+Pajak 0.45%) Harga Non NPWP (+Pajak 0.90%)
Emas Batangan
0.5 gr 530,000 532,000 534,000
1 gr 960,000 964,000 968,000
2 gr 1,860,000 1,868,000 1,876,000
3 gr 2,765,000 2,777,000 2,789,000
5 gr 4,575,000 4,595,000 4,616,000
10 gr 9,095,000 9,135,000 9,176,000
25 gr 22,612,000 22,713,000 22,815,000
50 gr 45,145,000 45,348,000 45,551,000
100 gr 90,212,000 90,617,000 91,023,000
250 gr 225,265,000 226,278,000 227,292,000
500 gr 450,320,000 452,346,000 454,372,000
1000 gr 900,600,000 904,652,000 908,705,000

Logam Mulia Antam menjual emas dan perak batangan dalam beberapa ukuran berat (misalnya 1 gram, 2 gram,dan 500 gram).

Biasanya harga per gram emas Antam akan berbeda tergantung berat batangnya. Perbedaan ini terjadi karena ada biaya tambahan untuk pencetakan, sehingga harga per gram emas Antam batang kecil lebih mahal dari batang yang lebih besar.***

Editor: Amalia | Sumber: Logam Mulia

Berita Terkait

Indonesia Idol XIII, Begini Cara Vote Jagoan Anda di Babak Showcase, Berikut Daftar 23 Kontestan
Update Indonesia Idol XIII, Persaingan Angelina dan Shabrina di Babak Showcase Senin Besok
Kabar Gembira, Pemprov Jabar Tegaskan Tak Ada Kenaikan Pajak Kendaraan dan BBNKB
Makan Bergizi Gratis Dimulai Serentak Senin Besok, Berikut Lokasi 190 Dapur Umum se-Indonesia
Tabrakan Beruntun Kembali Terjadi di Tol Cipularang KM 97, Begini Kejadiannya
Jadi Hadiah Tahun Baru, Pegadaian Dapat Restu OJK Jalankan Kegiatan Usaha Bulion
Bobotoh Dicekal Saat Persib Bertandang Melawan Bali United, Selasa 7 Januari 2025
Sang Legenda: Black Brothers, Simbol Kekayaan Budaya Papua yang Mendunia
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 22:39 WIB

Indonesia Idol XIII, Begini Cara Vote Jagoan Anda di Babak Showcase, Berikut Daftar 23 Kontestan

Minggu, 5 Januari 2025 - 20:41 WIB

Update Indonesia Idol XIII, Persaingan Angelina dan Shabrina di Babak Showcase Senin Besok

Minggu, 5 Januari 2025 - 19:47 WIB

Kabar Gembira, Pemprov Jabar Tegaskan Tak Ada Kenaikan Pajak Kendaraan dan BBNKB

Minggu, 5 Januari 2025 - 19:40 WIB

Makan Bergizi Gratis Dimulai Serentak Senin Besok, Berikut Lokasi 190 Dapur Umum se-Indonesia

Minggu, 5 Januari 2025 - 12:54 WIB

Jadi Hadiah Tahun Baru, Pegadaian Dapat Restu OJK Jalankan Kegiatan Usaha Bulion

Berita Terbaru