Hasil Pertandingan La Liga, Atletico Madrid ke Puncak Klasemen

Senin, 23 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Atas kemenangan itu, Atletico Madrid memuncaki klasemen dengan raihan enam poin. Sedangkan Elche berada di posisi ke-17. Posisi tersebut tidak lepas dari hasil yang tidak memuaskan tim sekotanya Real Madrid.


DARA- Pertandingan pekan kedua La Liga telah dimainkan sejumlah tim, Senin (23/8/2021). Atletico Madrid susah payah meraih tiga poin, sementara Real Madrid nyaris kalah meski melawan sepuluh pemain.

Atletico Madrid meraih kemenangan saat menyambut Elche Stadion Wanda Metropolina. Los Rojiblancos menang tipis dengan skor akhir 1-0. Gol semata wayang pada pertandingan tersebut disumbang Angel Correa.

Atas kemenangan itu, Atletico Madrid memuncaki klasemen dengan raihan enam poin. Sedangkan Elche berada di posisi ke-17. Posisi tersebut tidak lepas dari hasil yang tidak memuaskan tim sekotanya Real Madrid.

Real Madrid ditahan imbang Levante 3-3, di Stadion Ciudad Valencia. Tiga gol El Real dicetak Gareth Bale menit ke-5. Levante mebalas pada menit ke-46 melalui Roger Marti

Setelah 11 menit berselang, Levente berhasil menggandakan keunggulan. Gol kedua Levante dipersembahkan ole Jose Campana. Madrid berhasil menyamakan kedudukan pada menit 74 melalui Vinicius Jr yang baru masuk di menit 59 itu berhasil menyamakan kedudukan lewat aksi individunya.

Namun, Levante kembali unggul di menit 79 lewat sumbangsih Rober Pier. Hanya saja, lagi-lagi, Madrid mampu menyamakn kedudukan meluli Vinicius Jr menit 85. Skor 3-3 bertahan hingga laga usai.

Hasil imbang itu membuat Real Madrid berada di posisi kedua denan empat poin. Sementara LEvante berada di tempat ke-8 dengan 2 angka.

Hasil Pertandingan La Liga

Real Sociedad 1 vs 0 Rayo
Atletico Madrid 1 vs 0 Elche
Levante 3 vs 3 Real Madrid

 

Editor : Maji

 

 

 

Berita Terkait

Presiden Prabowo Dukung Solusi Dua Negara untuk Selesaikan Konflik Palestina
Simak Nih, Pernyataan Keras Erick Thohir Usai Dikalahkan Jepang
Usai Dikalahkan Jepang, Begini Peluang Indonesia Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia 2026
Presiden Prabowo Subianto Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi “Grand Cross of the Order of the Sun of Peru”
Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 18:25 WIB

Presiden Prabowo Dukung Solusi Dua Negara untuk Selesaikan Konflik Palestina

Sabtu, 16 November 2024 - 13:47 WIB

Simak Nih, Pernyataan Keras Erick Thohir Usai Dikalahkan Jepang

Sabtu, 16 November 2024 - 10:00 WIB

Usai Dikalahkan Jepang, Begini Peluang Indonesia Jika Ingin Lolos ke Piala Dunia 2026

Sabtu, 16 November 2024 - 09:34 WIB

Presiden Prabowo Subianto Dianugerahi Tanda Kehormatan Tertinggi “Grand Cross of the Order of the Sun of Peru”

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Berita Terbaru