Hasil Pertandingan Piala Dunia, The Three Lions Ngamuk di Stadion Internasional Khalifa

Senin, 21 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kemenangan besar ini membuktikan tim yang diarsiteki Gareth Southgate pantas menyandak predikat kandidat juara di Negeri Teluk ini.


DARA| The Three Lions, julukan Timnas Inggris mengamuk di Stadion Internasional Khalifa, Senin (21/11/2022). Mereka menggasak Timnas Iran 6-2, pada laga perdana Grup B Piala Dunia 2022 Qatar.

Raheem Sterling dkk pesta gol ke gawang Iran dilesakan Jude Bellingham (35’), Bukayo Saka (43’ dan 62’), Raheem Sterling (45+1’), Marcus Rashford (71’), dan Jack Grealish (89′). Sedangkan dua gol Iran dicetak Mehdi Taremi (65′ dan 90+13′-penalti).

Kemenangan besar ini membuktikan tim yang diarsiteki Gareth Southgate pantas menyandak predikat kandidat juara di Negeri Teluk ini.

Dengan kemenangan tersebut Inggris untuk sementara memuncaki kelasemen Grup B. Laga lainnya Wales kontra AS baru akan bertanding Selasa dini hari atau Pukul 02. 00 WIB. Selanjutnya Inggris akan bertanding melawan Timnas AS Sabtu (26/11/2022).

 

Editor: Maji

Berita Terkait

Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Hanyut Terseret Banjir Dayeuhkolot, Keberadaan Julaeha Masih Misteri
BNPB Imbau Masyarakat Waspadai Bencana Hidrometeorologi
Lima Contoh Ucapan Hari Guru Nasional
Jawa Barat Harus Jadi Teladan Kesuksesan Pilkada Bermartabat
Dukung Pilkada Serentak, Komdigi Lakukan Literasi Publik dan Jaga Ruang Digital
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 19:36 WIB

Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung

Senin, 25 November 2024 - 13:02 WIB

Hanyut Terseret Banjir Dayeuhkolot, Keberadaan Julaeha Masih Misteri

Senin, 25 November 2024 - 12:36 WIB

BNPB Imbau Masyarakat Waspadai Bencana Hidrometeorologi

Berita Terbaru

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:44 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:40 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:38 WIB