Heboh… Warga Sekampung Bareng-bareng Beli Mobil Baru, Begini Ceritanya

Jumat, 19 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga Tuban borong mobil bersamaan (Foto: tangkapan layar detikcom)

Warga Tuban borong mobil bersamaan (Foto: tangkapan layar detikcom)

Viral, warga sekampung bareng-bareng beli mobil. Usut punya usut ternyata pada punya uang dari ganti rugi tanah kilang minyak yang beberapa hari ini sudah cair, katanya.


DARA – Sebuah video yang memperlihatkan sejumlah truk besar berjejer membawa mobil di Desa Sumurgeneng, Tuban, viral di media sosial.

Warga bareng-bareng beli mobil, sebab punya uang dari ganti rugi kilang minyak. Jumlah mobil yang diborong sebanyak 176 unit. Tak pelak Desa Sumurgeneng kini dijuluki menjadi “Kampung Miliarder”.

Dikutip dara.co.id dari detikcom, Jumat (19/2/2021), Kepala Desa Sumurgeneng, Gianto mengatakan, total mobil yang sudah dibeli warganya 176 unit. Umumnya merek toyota. Bahkan, ada yang memiliki dua sampai tiga mobil baru.

Menurut Gianto pembebasan lahan untuk pembangunan kilang minyak itu dilakukan Pertamina dan Rosneft, perusahaan asal Rusia.

Tanah warga dibayar dengan harga Rp600 ribu hingga Rp800 ribu per meternya.

Harga itu jauh lebih tinggi dari harga rata-rata tanah di wilayah tersebut.

Rata-rata warga mendapatkan uang ganti rugi pembebasan lahan Rp8 miliar, sehingga banyak warga yang memutuskan untuk membeli mobil.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
KAI DAOP 5 Serap Ribuan Tenaga Kerja Kontrak
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:38 WIB

Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:17 WIB

PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Berita Terbaru