Hoaks, KPU Terbitkan Rancangan Surat Suara Capres-Cawapres 2024

Senin, 23 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: kominfo

Foto: kominfo

Beredar gambar surat suara berlogo Komisi Pemilihan Umum (KPU) dengan isi foto pasangan calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) dalam Pemilu 2024.

DARA | Konon, dalam gambar surat suara yang beredar sejak 18 Oktober 2023 itu, terdapat nama Ganjar Pranowo yang berpasangan dengan Mahfud MD bernomor 01, Prabowo Subianto dengan Erick Thohir bernomor 02, dan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar bernomor 03.

Hasil penelusuran TIM AIS Kementerian Komunikasi dan Informatika menemukan fakta dari liputan6.com, ternyata informasi dan gambar itu keliru.

Komisioner Komisi Pemilihan Umum August Mellaz membantah gambar tersebut dikeluarkan lembaganya.

August menegaskan sampai detik ini belum ada pencetakan surat suara, sebab masa pendaftaran pasangan capres-cawapres berlangsung pada 19 s.d. 25 Oktober 2023.

Adapun penentuan nomor urut baru akan berlangsung usai pasangan capres dan cawapres terbentuk. Artinya, usai tanggal 25 Oktober 2023. Sejauh ini baru ada 2 pasangan yang mendaftar untuk maju dalam Pemilu Serentak 2024.

Editor: denkur | Sumber: kominfo

Berita Terkait

Indonesia Idol XIII, Begini Cara Vote Jagoan Anda di Babak Showcase, Berikut Daftar 23 Kontestan
Update Indonesia Idol XIII, Persaingan Angelina dan Shabrina di Babak Showcase Senin Besok
Kabar Gembira, Pemprov Jabar Tegaskan Tak Ada Kenaikan Pajak Kendaraan dan BBNKB
Makan Bergizi Gratis Dimulai Serentak Senin Besok, Berikut Lokasi 190 Dapur Umum se-Indonesia
Tabrakan Beruntun Kembali Terjadi di Tol Cipularang KM 97, Begini Kejadiannya
Bobotoh Dicekal Saat Persib Bertandang Melawan Bali United, Selasa 7 Januari 2025
Sang Legenda: Black Brothers, Simbol Kekayaan Budaya Papua yang Mendunia
BBM Subsidi 2025: Pertamina Patra Niaga Siap Salurkan Sesuai Kuota dan Skema Pemerintah
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 5 Januari 2025 - 22:39 WIB

Indonesia Idol XIII, Begini Cara Vote Jagoan Anda di Babak Showcase, Berikut Daftar 23 Kontestan

Minggu, 5 Januari 2025 - 20:41 WIB

Update Indonesia Idol XIII, Persaingan Angelina dan Shabrina di Babak Showcase Senin Besok

Minggu, 5 Januari 2025 - 19:47 WIB

Kabar Gembira, Pemprov Jabar Tegaskan Tak Ada Kenaikan Pajak Kendaraan dan BBNKB

Minggu, 5 Januari 2025 - 19:40 WIB

Makan Bergizi Gratis Dimulai Serentak Senin Besok, Berikut Lokasi 190 Dapur Umum se-Indonesia

Sabtu, 4 Januari 2025 - 13:58 WIB

Bobotoh Dicekal Saat Persib Bertandang Melawan Bali United, Selasa 7 Januari 2025

Berita Terbaru