India Akan Memimpin Revolusi Industri 4.0

Senin, 19 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mukesh Ambani yakin India Bakal Mempin revolusi industri 4.0 (foto:viva.com)

Mukesh Ambani yakin India Bakal Mempin revolusi industri 4.0 (foto:viva.com)

DARA|INDIA– Pria terkaya Asia Mukesh Ambani meyakini  India bakal  menjadi negara terbesar ketiga di dunia. Ambani berkata, berkembangnya mobile computing di negaranya memberikan lahan subur bagi pemuda India untuk menghasilkan ide-ide disruptif, yaitu ide yang bisa menginovasi bisnis.

Mukesh Ambani yang juga CEO Reliance, optimistis bahwa sumber daya manusia di India kini sangat melek teknologi dan bisa diandalkan oleh negaranya.

“Sangat sedikit orang di dunia yang dulu berpikir bahwa prospek negara kita itu cerah. Hari ini, GDP kita hampir USD 3 triliun, dan India sedang dalam perjalanan menjadi satu dari tiga negara terkaya di dunia,” ujar Ambani di konferensi MobiCom ke-24 seperti dikutip Times of India.

Kecuali itu Ambani menyatakan, India sangat yakin akan memimpin revolusi industri keempat (4.0). Kata dia, kuncinya untuk itu adalah dari populasi angkatan muda India yang ahli teknologi (tech-savvy).

Selama ini, lanjut Ambani, percaya penuh bahwa India memiliki kesempatan bukan hanya berpartisipasi revolusi industri keempat, tetapi juga akan memimpinnya. Ia melanjutkan, besarnya populasi muda India yang tech-savvy adalah kekuatan bagi lompatan kemajuan ini. Dia menunjuk angkatan muda India, memiliki jenis intelijensi terkoneksi yang  bisa menciptakan kekuatan. “ Maka jika kekuatan lebih dari satu miliar pikiran dikombinasikan, akan dahsyat dan akan menjadi potensi untuk memimpin revolusi industri 4.0,” ujarnya.

Saat ini India diakui Ambani sebagai rumah terbesar ketiga bagi para startup teknologi. Kemajuan ini, menurut dia, harus diteruskan kepada anak-anak di India di sekolah lewat berpikir kritis, komunikatif, kolaboratif, dan kreatif.

bahan: Liputan6.com

Berita Terkait

KRI Bung Tomo-357 Singgah di Sri Lanka Menuju Latihan Multinasional AMAN-25
Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Indonesia Kembali Ikuti Bursa Pariwisata di London Perkuat Capaian Kunjungan Wisman
Dua Bulan Terakhir Serangan Israel ke Libanon Menewaskan 85 Petugas Medis
Pilpres AS, Joe Biden Mundur, Dukungan Beralih Buat Kamala Harris, Donald Trump Berkoar Begini
Suhu Madinah Panas, Begini Kondisi Jemaah Haji Indonesia
Siang Tadi, Taiwan Diguncang Gempa Dasyat dan Inilah Dampaknya bagi Indonesia
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Februari 2025 - 15:47 WIB

KRI Bung Tomo-357 Singgah di Sri Lanka Menuju Latihan Multinasional AMAN-25

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:35 WIB

Polri dan RCMP Perkuat Kerja Sama, Tingkatkan Kapasitas Lawan Kejahatan Transnasional

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 8 November 2024 - 21:38 WIB

Indonesia Kembali Ikuti Bursa Pariwisata di London Perkuat Capaian Kunjungan Wisman

Minggu, 3 November 2024 - 18:36 WIB

Dua Bulan Terakhir Serangan Israel ke Libanon Menewaskan 85 Petugas Medis

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB