Dari 13 lagu tersebut, kira-kira lagu mana yang cocok dinyanyikan Angie Carvalho?
DARA| Indonesian Idol Season 13 memasuki Babak Spektakuler Show 2. Senin (3/2/2025) besok, 13 kontestan bakal bersaing merebut vote pencinta musik Tanah Air dengan membawakan lagu yang tengah hits.
Babak Spektakuler Show 2 Indonesian Idol Season 13 akan disiarkan langsung RCTI mulai pukul 21.15 WIB. Sebelumnya atau di Babak Spektakuler Show 2, ambisi sang guru vokal, Manisa Llona terhenti karena hasil votenya terendah.
Berikut 13 lagu yang akan dinyanyikan para kontestan:
1. Ada Aku Di Sini – Dhyo Haw
2. Aku Wanita – Reza Artamevia
3. Boleh Juga – Salma Salsabil
4. Kasmaran – Jaz
5. Lebih Indah – Adera
6. Masih Ada – Ello
7. Menghujam Jantungku – Tompi
8. Pernah Muda – BCL
9. Pudar – Rossa
10. Satu Mimpiku – The Groove
11. Semua Jadi Satu – Malyda & 2D
12. Seribu Tahun Lamanya – Jikustik
13. Topeng – Peterpan
Berikut 13 Kontestan yang akan tampil di Babak Spektakuler Show 2 :
1. Angie Carvalho – Banjarmasin
2. Anjelia Dom – Medan
3. Ardhitio – Medan
4. Axelo – Tangerang
5. Fajar Noor – Medan
6. Kenriz – Tekengon Aceh
7. Mesa Hira – Medan
8. Nakei – Jakarta
9. Piche Kota – Atambua
10. Rara Sudirman – Jakarta
11. Shabrina Leanor – Bangka Belitung
12. Shakirra Vier – Bandung
13. Vanessa Zee – Pematang Siantar.
Dari 13 lagu tersebut, kira-kira lagu mana yang cocok dinyanyikan Angie Carvalho?
Lalu, siapakah yang akan tereliminasi pada babak Spektakuler Show 2? Untuk itu buruan vote jagoan Anda di Aplikasi RCTI+.
Editor: Maji