Indonesia Open 2021, Greysia Polii/Apriyani Rahayu Lolos ke Semi Final

Jumat, 26 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Humas PBSI/okezone

Foto: Humas PBSI/okezone

Indonesia Open 2021 makin menegangkan. Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, lolos ke semifinal Indonesia Open 2021.


DARA – Greysia/Apriyani mengalahkan pasangan Jepang, Mayu Matsumoto/Ayako Sakuramoto, setelah menutup gim ketiga dengan skor 21-16, di Bali International Convention Center, Nusa Dua, Bali, Jumat (26/11/2021).

Gim pertama Greysia/Apriyani unggul. Namun, di gim kedua berbalik justru pasangan ganda putri Jepang yang unggul. Tapi kemduain di gim penentuan Greysia/Apriyani mampu kembali membalikan keadaan hingga unggul dengan skor 21-16.

Dengan kemenangan ini, Greysia/Apriyani lolos ke babak perempat final.

Sementara itu ganda campuran Indonesia, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja, harus tersingkir setelah kalah dari pasangan Denmark, Mathias Christiansen/Alexandra Boje, dalam rubber gim.

Hingga berita ini ditayangkan, ganda putra Indonesia Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo masih berjuang melawan pasangan Malaysia Ong Yew Sin/Teo Ee Yi, untuk lolos ke babak semi final.

Editor: denkur

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 15 November 2024 - 15:15 WIB

Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 

Jumat, 15 November 2024 - 12:49 WIB

Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda

Berita Terbaru