Ingin Kuku Tampil Indah, Lakukan Cara Ini

Senin, 15 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto : Russian Foods)

Ilustrasi (Foto : Russian Foods)

Bagi kaum hawa yang ingin merawat kuku, ini ada tips tanpa harus mengeluarkan banyak uang. Anda bisa melakukan dengan membuat ramuan sendiri.


DARA| BANDUNG- Berikut ramuan resep Do It Yourself (DIY) yang pas untuk kamu yang ingin manicure di rumah saja. Seperti yang dilansir Okezone dari Boldsky.

Gunakan lemon dan soda kue
Sifat asam dari lemon membuat anti-jamur yang bagus, artinya kuku Anda akan tetap bersih dan indah. Ramuan ini juga kaya akan vitamin C, yang menambahkan kilau bagi kuku, sekaligus meningkatkan produksi kolagen agar kukumu kuat dan panjang.

Sementara soda kue adalah zat anti-bakteri yang juga akan meningkatkan kesehatan kukumu. Makanya rendam kukumu dengan ramuan ini, selain menguatkan kuku, juga bikin kukumu berkilau.

Ada beberapa hal yang Anda butuhkan
¼ gelas jus lemon
¼ gelas air hangat
2 sdt soda kue

Metode Penggunaan:

Langkah pertama: mempersiapkan rendaman
Untuk menyiapkan rendaman, ambil jus lemon dalam mangkuk besar. Tambahkan air hangat dan soda kue ke dalamnya dan campur semuanya.

Langkah kedua: Merendam kuku
Celupkan tangan Anda ke dalam rendaman yang disiapkan di atas. Biarkan tangan Anda berendam selama 15-20 menit sebelum menariknya keluar.

Langkah ketiga: Eksfoliasi kecil
Untuk menjadikan ramuan ini bekerja lebih efektif, gunakan sikat gigi dan sikat kuku selama 5 menit. Gunakan air hangat untuk membilas kukumu agar tampilannya lebih kinclong.

Selamat mencoba!

 

Editor : Maji

Berita Terkait

7 Langkah Atasi Demam, Flu dan Batuk pada Anak, Nomor 3 Sangat Mudah Dilakukan
Keunggulan Parfum Chno Saff n Co Original
Amanda Soemedi: Filtrasi Tayangan Medsos Penting Agar Anak Terhidar dari Prilaku Tak Pantas
Menilik Tren Olahraga dan Gaya Hidup Sehat Gen Z dan Milenial di Indonesia
Yu, Lakukan Olahraga Ini Agar Tubuh Bugar Usai Lebaran
Inilah Penyakit Khas Pascalebaran, dr Dewi Sarankan Begini
Simak Nih, 10 Merek Pasta Gigi Anak Yang Mengandung Fluoride
Inilah 5 Manfaat Mengonsumsi Madu Manuka Comvita Bagi Kesehatan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 16:36 WIB

7 Langkah Atasi Demam, Flu dan Batuk pada Anak, Nomor 3 Sangat Mudah Dilakukan

Selasa, 22 Oktober 2024 - 00:17 WIB

Keunggulan Parfum Chno Saff n Co Original

Rabu, 24 Juli 2024 - 11:43 WIB

Amanda Soemedi: Filtrasi Tayangan Medsos Penting Agar Anak Terhidar dari Prilaku Tak Pantas

Kamis, 20 Juni 2024 - 11:23 WIB

Menilik Tren Olahraga dan Gaya Hidup Sehat Gen Z dan Milenial di Indonesia

Sabtu, 20 April 2024 - 15:04 WIB

Yu, Lakukan Olahraga Ini Agar Tubuh Bugar Usai Lebaran

Berita Terbaru

Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana meresmikan Gedung A Sekretariat Daerah (Setda) hasil renovasi bangunan dan interior Gedung Setda, di Komplek Perkantoran Pemkab Bandung, Soreang, Senin (25/11/2024).(Foto: humas)

BANDUNG UPDATE

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 Nov 2024 - 10:15 WIB

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:44 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:40 WIB