Ini Prestasi Rampak Kendang Anak-anak SMP Darul Hikam

Kamis, 18 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Kegigihan SMP Darul Hikam dalam melestarikan budaya Rampak Kendang perlu diacungi jempol dan ditiru oleh sekolah-sekolah lain agar budaya tradisional Indonesia tetap diminati oleh anak-anak muda. (Foto : infobudaya.net)

Kegigihan SMP Darul Hikam dalam melestarikan budaya Rampak Kendang perlu diacungi jempol dan ditiru oleh sekolah-sekolah lain agar budaya tradisional Indonesia tetap diminati oleh anak-anak muda. (Foto : infobudaya.net)

Kegiatan ektrakulikuler atau ekskul di sekolah adalah kegiatan yang ditunggu-tunggu oleh kebanyakan siswa karena dalam kegiatan ini siswa dapat menekuni minatnya di bidang non-akademik.


DARA| BANDUNG- Biasanya kegiatan ekskul di sekolah-sekolah yang umum diminati banyak siswa adalah basket, futsal, paduan suara, dan teater. Berbeda dengan sekolah-sekolah lain, SMP Darul Hikam memiliki ekskul favorit yang unik dan telah menuai banyak prestasi, yaitu Rampak Kendang.

Rampak Kendang sendiri adalah kesenian musik tradisional dari Jawa Barat yang terdiri dari kendang, rebab, gong, dan alat gamelan lainnya. Dari segi bahasa, Rampak berarti serempak atau bersamaan, jadi dalam kesenian ini, semua alat musik tadi dimainkan bersama sehingga membentuk irama yang bersemangat. Biasanya pemain Rampak Kendang terdiri dari 20 orang.

Dikutip dari infobudaya.net, ekskul Rampak Kendang milik SMP Darul Hikam turut melestarikan dan memperkenalkan budaya Indonesia dengan melakukan penampilan-penampilan di panggung nasional maupun internasional. Ekskul ini sering diundang untuk mengisi acara-acara kebudayaan di Jawa Barat. Rampak Kendang SMP Darul Hikam juga pernah melakukan penampilan di Malaysia, Thailand, dan Singapura.

 

 

Editor : Maji

Berita Terkait

Raker Kwarcab Pramuka KBB, Canangkan Perkemahan Wira Karya Pramuka Saba Desa 2025
Puluhan Anggota Pramuka Bandung Barat Digembleng Ilmu Keprotokolan
Emma Dety Ajak Anggota Pramuka Jadi Agen Perubahan
Polemik Soal Pramuka, Atalia Ungkap Dampaknya
Kwarda Pramuka Jabar Kritik Kebijakan Menteri Pendidikan, Simak Nih Penjelasan Kakak Atalia
Lencana Melati dan Darmabakti Jadi Kado HUT Pramuka ke-62 Kwarcab Kabupaten Bandung
Keren, SMP Nurul Fikri Lembang Gelar Even Bertaraf Nasional
Kadisdik Bandung Barat Wajibkan 451 Kepala Sekolah Ikuti Kursus Pramuka
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 16:48 WIB

Raker Kwarcab Pramuka KBB, Canangkan Perkemahan Wira Karya Pramuka Saba Desa 2025

Kamis, 17 Oktober 2024 - 13:17 WIB

Puluhan Anggota Pramuka Bandung Barat Digembleng Ilmu Keprotokolan

Sabtu, 13 Juli 2024 - 15:30 WIB

Emma Dety Ajak Anggota Pramuka Jadi Agen Perubahan

Selasa, 2 April 2024 - 12:53 WIB

Polemik Soal Pramuka, Atalia Ungkap Dampaknya

Selasa, 2 April 2024 - 11:50 WIB

Kwarda Pramuka Jabar Kritik Kebijakan Menteri Pendidikan, Simak Nih Penjelasan Kakak Atalia

Berita Terbaru


Ban Rock asal Indonesia, God Bless (Foto: Istimewa)

HEADLINE

Sang Legenda: Personil God Bless dari Masa ke Masa

Sabtu, 25 Jan 2025 - 15:33 WIB