Inilah Pesan Wali Kota Sukabumi dalam Evaluasi Pelaporan Inovasi Perangkat Daerah

Selasa, 4 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Inilah Pesan Wali Kota Sukabumi dalam Evaluasi Pelaporan Inovasi Perangkat Daerah dan Sosialisasi Scoppi

Kegiatan ini untuk mendorong inovasi di setiap perangkat daerah dengan harapan perencanaan pembangunan melibatkan kalangam difable dan pemuda.

DARA | Demikian dikatakan Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi dalam acara Evaluasi Pelaporan Inovasi Perangkat Daerah Tahun 2023 dan sosialisasi Scenario Planning untuk Perencanaan Pembangunan Inklusif di Kota Sukabumi (Scoppi).

Evaluasi itu berlangsung di Ruang Pertemuan Bappeda Kota Sukabumi, Selasa (4/7/2023).

“Sesuai ketentuan, Kepala daerah wajib melaporkan inovasi dan ketika jadi kewajiban harus didistribusikan kepada seluruh SKPD maupun BUMD,” ujar Wali Kota.

Juga dikatakan setiap tahun ekpektasi masyarakat semakin besar dan masyarakat mudah menyampaikan keluhan di media sosial, sehingga bukan hanya diketahui di Sukabumi, tapi dunia.

“Itulah sebabnya terjadi disrupsi transformasi dalam reformasi birokrasi. Dibutuhkan aparatur responsif dan adaftif, merespon apa yang diharaplan masyarakat,” ujarnya.

Wali Kota berpesan jangan merasa nyaman dengan status PNS, karena msyarakat akan melihat kepercayaan publik yang akan meningkat ketika aparatur responsif dan adaptif.

Editor: denkur | Foto: Ist

Berita Terkait

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa
Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024
Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan
Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024
INKAI Garut Gelar Karate Championship 2024 Ajang Latihan Mental dan Pencarian Bibit Unggul
Masa Tenang di Garut, Paslon Ikut Tertibkan Alat Peraga Kampanye
Tenaga Pendidik Se-Jabar Akan Dilatih Jadi Guru Penggerak
Seorang Siswa Dianiaya Kakak Kelas, Pj Bupati Subang akan Pecat Oknum Kepsek dan Gurunya
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 19:56 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa

Senin, 25 November 2024 - 18:52 WIB

Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024

Senin, 25 November 2024 - 16:49 WIB

Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan

Senin, 25 November 2024 - 16:35 WIB

Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024

Minggu, 24 November 2024 - 20:25 WIB

INKAI Garut Gelar Karate Championship 2024 Ajang Latihan Mental dan Pencarian Bibit Unggul

Berita Terbaru