Jaswita Harus Kembangkan Hotel Jadi Lokomotif Pambangunan Jawa Barat

Senin, 3 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ardian Resco/dara.co.id

Foto: Ardian Resco/dara.co.id

DARA | BANDUNG – Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, meminta Jaswita Jabar sebagai BUMD Jabar yang bergerak di bidang jasa dan kepariwisitaan untuk mengelola Hotel sebagai sektor pariwisata dan lokomotif pembangunan Jabar.

Sementara itu, Ketua Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat, Cucu Sugyati berharap, Jaswita bisa mengelola Hotel Preanger menjadi hotel yang lebih besar dan kedepannya lebih maju.

Cucu menuturkan, Grand Hotel Preanger yang resmi dikelola oleh Jaswita selaku BUMD Jawa Barat, kedepan dengan adanya kerjasama tersebut dapat meningkatkan pendapatan daerah di sektor pariwisata.

“Mudah-mudahan selain menjadi pendapatan hotel preanger dan jaswita, ini dapat menjadi pendapatan daerah,” ujarnya.***

Wartawan: Ardian Resco | Editor: denkur

Berita Terkait

Ingat! Selama Ramadhan ASN Bandung Barat Wajib Masuk Kerja Mulai Setengah Tujuh
Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H
Satpol PP Bandung Barat  Patroli Cipta Kondisi di Wilayah Padalarang dan Ngamprah, Daerah Rawan Macet
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 28 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 28 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Kamis 27 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Kamis 27 Februari 2025
BAZNAS Jabar Salurkan Paket Munggahan untuk Kurir Pos, PT Pos Ajak Karyawan Berinfak
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 02:45 WIB

Ingat! Selama Ramadhan ASN Bandung Barat Wajib Masuk Kerja Mulai Setengah Tujuh

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:38 WIB

Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H

Jumat, 28 Februari 2025 - 14:39 WIB

Satpol PP Bandung Barat  Patroli Cipta Kondisi di Wilayah Padalarang dan Ngamprah, Daerah Rawan Macet

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:53 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 28 Februari 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:48 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 28 Februari 2025

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Istimewa/net)

HEADLINE

Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya

Minggu, 2 Mar 2025 - 09:53 WIB

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB