Jelang KBM Tatap Muka, Guru dan Staf SMA/SMK di Cianjur Diimbau Swab Tes

Rabu, 9 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DARA|CIANJUR— Seluruh guru dan staf SMA/SMK di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat diimbau melakukan swab tes sebagai upaya mencegah penyebaran dan penularan Covid-19.

Ketua Musyawarah Kerja Kepala Sekolah (MKKS) Kabupaten Cianjur, Agam Supriatna mengatakan swab tes yang dilakukan merupakan upaya antisipasi dan pencegahan penyebaran dan penularan Covid-19.

“Diimbau sekolah di Kabupaten Cianjur untuk melaksanakan rapid atau swab test. Swab tes juga seharusnya dilakukan oleh lembaga pendidikan baik tingkat dasar, dan menengah,” kata Agam, kepada wartawan, Rabu (9/9/2020).

Selain sebagai upaya mencegah penyebaran dan penularan Covid-19, lanjut Agam, swab tes juga merupakan pra syarat bagi setiap guru dan staf di seluruh lembaga pendidikan dalam menghadapi kegiatan belajar mengajar (KBM) secara tatap muka.

“Bahkan sekarang sudah ada di zona hijau atau kuning itu diperbolehkan dengan catatan pra syarat dan prosedur kesehatan tetap terjaga salah satunya pelaksanaan rapid test atau swab,” jelasnya.

Agam mengungkapkan, pelaksanaan swab tes di lingkungan sekolah memerlukan biaya yang tidak sedikit. Ia menyebut, untuk sekali test itu bisa memakan biaya sekitar Rp1 juta.

“Sehingga biaya seperti ini barangkali pemerintah kabupaten memprogramkan untuk pelaksanaan swab test ke personil sekolah sebelum belajar langsung,” tandasnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Lolos Seleksi, Ini Tiga Maskapai yang Siap Memberangkatkan Jemaah Haji
Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025
Waspadalah, Virus Human Metapneumovirus Sudah Masuk Indonesia, Penyakit Apa Itu?
Makan Bergizi Gratis Sudah Bergulir, Menunya Disesuaikan dengan Selera Masyarakat Setempat
Puncak Kesuksesan Angkutan Nataru 2024/2025: PT KAI Daop 3 Cirebon Layani 120.294 Penumpang dengan Peningkatan 107%
Bencana Rob Air Laut Guncang Indramayu: Bupati Nina Akselerasi Pembangunan Kampung Nelayan Sejahtera untuk Pemulihan Ekonomi
Aksi Protes Warga Luwung Kencana Viral, Pj Bupati Cirebon Langsung Tanggap Tangani Jalan Rusak
Kapolresta Cirebon Ajak Anak Muda Cinta Pertanian Lewat Panen Cabai dan Program Ketahanan Pangan Inovatif.
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:52 WIB

Lolos Seleksi, Ini Tiga Maskapai yang Siap Memberangkatkan Jemaah Haji

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:43 WIB

Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:34 WIB

Waspadalah, Virus Human Metapneumovirus Sudah Masuk Indonesia, Penyakit Apa Itu?

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:28 WIB

Makan Bergizi Gratis Sudah Bergulir, Menunya Disesuaikan dengan Selera Masyarakat Setempat

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:06 WIB

Bencana Rob Air Laut Guncang Indramayu: Bupati Nina Akselerasi Pembangunan Kampung Nelayan Sejahtera untuk Pemulihan Ekonomi

Berita Terbaru

HUKRIM

PWI Siapkan 100 Pengacara Laporkan Balik HB

Selasa, 7 Jan 2025 - 15:09 WIB

Kemenag

HEADLINE

Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025

Selasa, 7 Jan 2025 - 13:43 WIB