Kabar Terbaru Longsor Sumedang, 15 Orang Meninggal dan 24 Orang Masih Dicari

Selasa, 12 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi longsor (Foto: Pikiran Rakyat)

Ilustrasi longsor (Foto: Pikiran Rakyat)

Sumedang diterjang longsor, tepatnya terjadi di Desa Cihanjuang, Cimanggung, Jumat lalu. Laporan hari ini menyebutkan 15 orang ditemukan meninggal, 25 orang selamat dan 24 orang masih dalam pencarian.


DARA – Kepala Basarnas Bandung, Deden Ridwansyah mengatakan, data itu masih bisa berumbah tergantung laporan dari masyarakat atau keluarga korban.

“Jumlah total korban hingga saat ini yaitu 64 orang terdiri dari 25 orang selamat, 15 orang meninggal dunia dan 24 orang dalam pencarian,” kata Deden seperti dikutip dara.co.id dari CNNIndonesia, Selasa (12/1/2021).

Tim menurunkan dua unit alat berat, dua unit alkon, peralatan ekstrikasi, peralatan komunikasi, peralatan medis dan APD Personal.

Unsur SAR yang terlibat yaitu Basarnas Bandung, BPBD, PUPR, TNI/Polri, PMI Sumedang, Dinkes Sumedang, Potensi SAR dan Potensi SAR Jateng. Jumlah total personil 1.108 orang.

Hingga berita ini ditayangkan Tim SAR masih melakukan pencarian sejumlah korban yang diduga tertimbun longsoran tanah.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa
Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan
Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024
Hanyut Terseret Banjir Dayeuhkolot, Keberadaan Julaeha Masih Misteri
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 19:56 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa

Senin, 25 November 2024 - 19:36 WIB

Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Senin, 25 November 2024 - 18:52 WIB

Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru