Kang Dedi Mulyadi Ngaku Jeger, Patahkan Cobek Hingga Bikin Kusnadi Ketakutan

Senin, 10 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Instagram

Instagram

Seperti biasa Kang Dedi Mulyadi ngelayap ke seantero Purwakarta dan Karawang. Bertemu dengan rakyat-rakyat miskin di jalan, salah satunya dengan Kusnadi pedagang cobek. Ini Kisahnya.


DARA – Dedi Mulyadi yang biasa disapa Kang Dedi, adalah anggota DPR yang juga mantan Bupati Purwakarta. Bahkan, ia sempat nyalon Gubernur Jabar, tapi kalah.

Disela-sela kesibukannya Kang Dedi sering ngelayap atau jalan-jalan keliling kota, baik di Purwakarta, Karawang maupun kota lain di Jawa Barat. Ia pun sering bertemu dengan rakyat-rakyat kecil mulai dari pedagang keliling, sopir angkutan umum, pedagang kaki lima hingga anak-anak terlantar.

Tentu saja tak hanya berbincang-bincang dengan mereka, Kang Dedi pun secara spontan selalu memberi bantuan baik bantuan uang tunai maupun solusi kepada mereka yang membutuhkan bantuan.

Dalam perbincanangannya Kang Dedi selalu mengajak mereka bercanda, sehingga obrolan mencair penuh keakraban. Diakhir perjumpaan itu mereka yang kebetulan bertemu Kang Dedi selalu menangis merasa terharu bertemu sekaligus dibantu kesusahannya oleh seseorang wakil rakyat.

Salah satunya ketika Kang Dedi tanpa sengaja bertemu dengan Kusnadi si penjual coet keliling. Dalam obrolannya sambil bercanda Kang Dedi ngaku jeger dan mematahkan cobek yang didagangkan Kusnadi.

Saking lugunya Mang Kusnadi, terkaget ketakutan, sandal sampai putus dan menangis haru. Maafkan saya yang banyak bercanda. Semangat terus Mang Kusnadi. Begitu tulisan Kang Dedi dalam akun instagramnya seperti dikutip dara.co.id, Senin (10/1/2022).

Obrolan Kang Dedi dengan Kusnadi begitu akrab dan lucu. Kang Dedi terus mengajak Kusnadi guyon hingga akhirnya mendapat komentar seru dari para netizen.

Hingga berita ini ditayangkan postingan Kang Dedi ini mendapat puluhan komentar dan disukai 16.718 orang.

linasyhh: Paling seruu c amang kusnadi yg polos,jujur,apa adanya,sopan juga,kocak juga πŸ˜‚πŸ˜‚kita sllu nungguin kebersamaan pak dedi sama mang kusnadi yg sllu menghibur lucuuπŸ˜‚

elsaeldiana.s: Nu penting mah tos bucat we sadayana,πŸ˜‚tos sarapan jeung sumur endog snah s mamang kusnadi teehπŸ˜‚

itanovita737
πŸ˜†πŸ˜†πŸ˜†mang kusnadi berkah ketemu kang dedi walau sa anclom nu penting ngeunah
πŸ˜†πŸ˜†πŸ˜„πŸ˜„

oviarisandi: Haha video ini yg KDM bnyk dihujat di tiktok ktnya g sopan lh g mhghrgai dgngan org lh dll, smgt trus kdm😍

nh.april: ya Allah awal² video seuri weh,,, pas akhir video teu karaos cipanon baseuh 😒😒😒😒😒

heraaa570: Masa Allah sya sampe nangis lihat Vido ini rela copy sandal nya di kadihin orng yg lebih membutuhkan sukses terus pak Dedi muliaydi monhn maju terus jadilah yg no satu di Indonesia amiinπŸ™πŸ™πŸ™πŸ™πŸ™

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Kepala DPMTSP Jabar Dedi Taufik Siapkan Strategi Jaga Iklim Investasi di Jabar
Arus Balik Meningkat, Polres Garut Laksanakan One Way 8 Kali
Bupati Garut Tinjau Lokasi Tanah Bergerak di Singajaya, Status Tanggap Darurat Segera Ditetapkan
Amilin Zakat Fitrah DKM Binaul Makmur Desa Banyusari Tunaikan Amanah
Menghapus Jenuh Saat Mudik Lebaran, Daop 2 Bandung Sediakan Arena Bermain Anak
PT KAI Daop 2 Bandung Berangkatkan 17.893 Orang, Pucak Mudik Sudah Terlewati
Simak Nih, Pesan Bupati Bandung buat Warganya Yang Mudik Lebaran
Jangan Kirim Parsel ke Gubernur Jabar, Ini Alasannya
Berita ini 8 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 7 April 2025 - 12:15 WIB

Kepala DPMTSP Jabar Dedi Taufik Siapkan Strategi Jaga Iklim Investasi di Jabar

Minggu, 6 April 2025 - 21:14 WIB

Arus Balik Meningkat, Polres Garut Laksanakan One Way 8 Kali

Minggu, 6 April 2025 - 20:50 WIB

Bupati Garut Tinjau Lokasi Tanah Bergerak di Singajaya, Status Tanggap Darurat Segera Ditetapkan

Minggu, 30 Maret 2025 - 22:21 WIB

Amilin Zakat Fitrah DKM Binaul Makmur Desa Banyusari Tunaikan Amanah

Minggu, 30 Maret 2025 - 21:54 WIB

Menghapus Jenuh Saat Mudik Lebaran, Daop 2 Bandung Sediakan Arena Bermain Anak

Berita Terbaru