Kepala Lapas Banceuy, Heri Kusrita Ajak Warga Binaan Amalkan Nilai-nilai Pancasila

Senin, 2 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Kepala Lapas Kelas IIA Banceuy Bandung, Heri Kusrita memimpin Upacara
Hari Kesaktian Pancasila di Lapangan Area Dalam Lapas Banceuy,
Senin (2/10/2023). (Foto: Ist/dara)

Kepala Lapas Kelas IIA Banceuy Bandung, Heri Kusrita memimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lapangan Area Dalam Lapas Banceuy, Senin (2/10/2023). (Foto: Ist/dara)

“Kami berpesan moment Hari Kesaktian Pancasila ini bisa menumbuhkan rasa persatuan serta rasa nasionalisme khususnya kepada seluruh pegawai untuk bisa memberikan yang terbaik khusunya dilingkungan Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Banceuy Bandung,” ujarnya.

DARA| Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Banceuy Bandung melaksanakan upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lapangan Area Dalam Lapas Banceuy, Senin (2/10/2023).

Upacara dipimpin langsung Kepala Lapas Kelas IIA Banceuy Bandung, Heri Kusrita serta diikuti Pejabat Struktural Eselon 4 dan 5 serta pegawai JFT dan JFU serta seluruh Warga Binaan Lapas Kelas IIA Banceuy Bandung.

Pada tahun ini, peringatan Hari Kesaktian Pancasila mengambil tema Pancasila Pemersatu Bangsa menuju Indonesia Maju. Makna yang terkandung yakni Pancasila merupakan dasar negara dan pemersatu bangsa serta menjadi landasan bagi pembangunan nasional untuk mewujudkan Indonesia yang maju.

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Banceuy Bandung melaksanakan upacara Hari Kesaktian Pancasila di Lapangan Area Dalam Lapas Banceuy, Senin (2/10/2023). (Foto: Ist/dara)

 

Kepala Lapas Banceuy, Heri Kusrita dalam sambutannya mengatakan, esensi peringatan Hari Kesaktian Pancasila ini sebuah penghormatan terhadap seluruh pahlawan revolusi yang gugur melindungi Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara.

Untuk mengenang para pahlawan revolusi yang gugur dalam peristiwa 30 September 1965, pada peringatan Hari Kesaktian Pancasila berikan pesan tentang pentingnya mempertahankan dan mengamalkan nilai-nilai Pancasila.

Dalam nilai-nilai Pancasila sebagai sumber kekuatan menggalang kebersamaan untuk memperjuangkan, menegakkan kebenaran dan keadilan demi keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

“Kami berpesan moment Hari Kesaktian Pancasila ini bisa menumbuhkan rasa persatuan serta rasa nasionalisme khususnya kepada seluruh pegawai untuk bisa memberikan yang terbaik khusunya dilingkungan Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Banceuy Bandung,” ujarnya.

 

Editor: Maji

Berita Terkait

Kolaborasi Membangun Inovasi: Lapas Narkotika Cirebon Sambangi Lapas Garut
Polres Garut Gelar Patroli Skala Besar, Ini Sasarannya
KPU Garut Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024 di TPS 9 Langensari
KPU: Form C1 Sudah Sesuai dengan PKPU 17/2024
Presiden Prabowo Tegaskan Dukungan Indonesia Terhadap Perdagangan Terbuka dan Adil di APEC 2024
Eletabilitas Terus Meroket, Pasangan Syakur-Putri Berpotensi Menang Telak di Pilkada Garut 2024
Banjir Bandang Terjang Gununghalu Bandung Barat, Puluhan Rumah Terendam
Pemkab Cirebon Raih Anugerah Keterbukaan Informasi Publik 2024, Buktikan Komitmen Transparansi
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 19:47 WIB

Kolaborasi Membangun Inovasi: Lapas Narkotika Cirebon Sambangi Lapas Garut

Minggu, 17 November 2024 - 19:44 WIB

Polres Garut Gelar Patroli Skala Besar, Ini Sasarannya

Minggu, 17 November 2024 - 18:32 WIB

KPU Garut Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara Pilkada 2024 di TPS 9 Langensari

Minggu, 17 November 2024 - 17:59 WIB

Presiden Prabowo Tegaskan Dukungan Indonesia Terhadap Perdagangan Terbuka dan Adil di APEC 2024

Minggu, 17 November 2024 - 17:52 WIB

Eletabilitas Terus Meroket, Pasangan Syakur-Putri Berpotensi Menang Telak di Pilkada Garut 2024

Berita Terbaru

Polres Garut Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kondusif di wilayah hukum Polres Garut, Sabtu malam (16/11/2024)(Foto: Istimewa)

JABAR

Polres Garut Gelar Patroli Skala Besar, Ini Sasarannya

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:44 WIB

CATATAN

KONFLIK TIMTENG : Golani, Hezbollah, dan Hamas

Minggu, 17 Nov 2024 - 19:28 WIB