Kereen….. Menara Eiffel Tumpukan Tahu akan Dibangun di Jatigede

Sabtu, 15 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: galamedianews.com/net

Ilustrasi: galamedianews.com/net

Menara Eiffel akan dibangun di Waduk Jatigede, Sumedang. Bentuknya bisa jadi seperti tumpukkan tahu. Diharapkan bisa menyedot wisatawan berkunjung ke sana.


DARA | BANDUNG – Begitu Gubernur Jabar Ridwan kamil berbicara di acara “Sapa Warga” di Kampung Buricak Burinong, Desa Pakualam, Kecamatan Darmaraja, Kabupaten Sumedang, Sabtu (15/2/2020).

“Ya seperti Menara Eiffel. Tapi saya belum menemukan bagaimana bentuknya. Mungkin misalnya seperti tumpukkan tahu,” ujarnya.

Emil juga mengatakan, untuk mengembangkan wisata di sekitar Waduk Jatigede, Pemprov Jabar gelontorkan dana Rp30 miliar kepada Pemkab Sumedang. Diserahkan Emil kepada Bupati Sumedang, Dony Ahmad Munir.

Pemprov juga memberikan Rp590 juta untuk mempercantik homestay di Desa Pakualam. Sejumlah rumah warga akan direnovasi menjadi homestay bagi wisatawan yang ingin menginap.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Jelang Pilkada dan Nataru, Harga Sembako di Bandung Barat Relatif Aman
Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M
Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Kabar Gembira, Ratusan Petani Tembakau Bandung Barat Dapat BPJS Ketenagakerjaan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 15:39 WIB

Jelang Pilkada dan Nataru, Harga Sembako di Bandung Barat Relatif Aman

Selasa, 26 November 2024 - 05:44 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:40 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:38 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

Jelang Pilkada dan Nataru, Harga Sembako di Bandung Barat Relatif Aman

Selasa, 26 Nov 2024 - 15:39 WIB

NASIONAL

Demi Pilkada Aman Hindari Hoax dan Ujaran Kebencian

Selasa, 26 Nov 2024 - 14:03 WIB


Wakil Ketua LPSK, Mahyudin (Foto: Ist)

HEADLINE

Ajukan Perlindungan ke LPSK Jika Konflik Pilkada Mengancam Jiwa

Selasa, 26 Nov 2024 - 12:32 WIB