Kiprah Polrestabes Bandung Meringkus Para Bandit

Kamis, 4 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: SINDONews

Foto: SINDONews

DARA | BANDUNG – Jajaran Polrestabes Bandung tak pernah lelah mengejar dan memberangus para bandit demi menciptakan suasana aman masyarakat.

Terhitung dari 20 Juni hingga 3 Juli 2019 kemarin, berhasil mengungkap 37 kasus dan menangkap 52 tersangka kejahatan jalanan.

Kejahatan jalanan itu, kata Kapolrestabes Bandung, Kombes Pol Irman Sugema, terbagi tiga katagori yaitu pencurian kendaraan bermotor (curanmor) pencurian dengan pemberatan (curat) dan pencurian dengan kekerasan (curas).

Rrinciannya, 25 tersangka pelaku curat, 22 orang curas, dan lima orang terduga pelaku curanmor dengan modus operandi: rampas 11 kasus, menodong dengan senjata tajam 2 kasus, merusak kunci 17 kasus, dan kunci palsu 5 kasus.’

“Kami mengamankan barang bukti 10 unit sepeda motor hasil kejahatan, dua mobil, 11 pisau dan golok, 13 unit telepon seluler (ponsel), dan satu botol minuman keras,” ujar Kombes Irman seraya menambahkan, pelaku kejahatan curat yang kerap beraksi di perumahan, melakukan kejahatannya dari pukul 23.00 hingga 05.00 dini hari. Sedangkan kejahatan jalanan biasanya terjadi dari pukul 01.00 hingga 05.00 WIB.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H
Satpol PP Bandung Barat  Patroli Cipta Kondisi di Wilayah Padalarang dan Ngamprah, Daerah Rawan Macet
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 28 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 28 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Kamis 27 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Kamis 27 Februari 2025
BAZNAS Jabar Salurkan Paket Munggahan untuk Kurir Pos, PT Pos Ajak Karyawan Berinfak
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Rabu 26 Februari 2025
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:38 WIB

Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H

Jumat, 28 Februari 2025 - 14:39 WIB

Satpol PP Bandung Barat  Patroli Cipta Kondisi di Wilayah Padalarang dan Ngamprah, Daerah Rawan Macet

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:53 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 28 Februari 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 06:48 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 28 Februari 2025

Kamis, 27 Februari 2025 - 06:35 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Kamis 27 Februari 2025

Berita Terbaru

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB

Fotog: Hilman Fauzi/Kemenag

HEADLINE

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:22 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:13 WIB

Foto: Kemenag

HEADLINE

Keutamaan Niat Puasa

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:04 WIB

Foto: Istimewa

EKONOMI

Mustahil Tumbuh 8% Tanpa Industri yang Kuat

Sabtu, 1 Mar 2025 - 12:53 WIB