Kisah Raibnya Tiga Ekor Domba Dua Hari Jelang Idul Adha

Jumat, 8 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi domba (Foto: IPB/Republika)

Ilustrasi domba (Foto: IPB/Republika)

Tiga ekor domba raib digusur pencuri saat ramai pasar hewan kurban jelang Idul Adha. Kerugian pun lumayan besar.


DARA – Nasib menyedihkan dialami Edi warga Desa Cibeureum, Kecamatan Sukamantri, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat.

Ketika, orang-orang ramai menjual hewan ternaknya untuk idul kurban, Edi malah kehilangan tiga ekor dombanya.

Aksi pencurian, kata Edi, diduga terjadi Kamis dini hari (7/7/2022).

Kerugian yang diderita Edi mencapai Rp12 juta.

Aksi pencurian hewan ternak di Sukamantri memang sering terjadi. Namun, hingga saat ini pencurinya belum pernah tertangkap. Padahal, warga terus menggelar ronda malam.

Menurut Apih Omang, warga disana, selama pelakunya belum tertangkap, tidak menutup kemungkinan aksi pencurian terhadap hewan terjadi lagi. Baik domba maupun kambing.

Apalagi saat ini menjelang Lebaran Idul Adha, tentunya harga jual hewan ternak untuk kurban cukup mahal.

Editor: denkur | Sumber: harapanrakyat

Berita Terkait

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah
Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan
Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan
Hearing dengan HMI, DPRD Kota Sukabumi Tanggapi Isu Ketidak Normalan PAD
Komisi III DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Raker, Bahas Raperda Perubahan Badan Hukum BPR
Serahkan Petikan SK PNS dan CPNS, Bupati Sukabumi Tekankan Pengabdian
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 08:42 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Paripurna, Setujui Raperda Pajak dan Restribusi Daerah

Jumat, 18 April 2025 - 08:34 WIB

Musrenbang dan RKPD Kota Sukabumi Sudah Diteken, Selaraskan Visi Pembangunan

Kamis, 17 April 2025 - 18:48 WIB

Pisah Sambut Bupati Sukabumi Dimeriahkan Gelaran Budaya Rakyat

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 10:53 WIB

Pemkab Cirebon Lindungi Buruh, Jaga Investasi! Isu Outsourcing dan Hak Pekerja Jadi Sorotan

Berita Terbaru