Kontingen Komwil SMI Bandung Barat Targetkan 60 Emas di Kejurda

Kamis, 16 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komisariat Wilayah Satria Muda Indonesia (Komwil SMI) Bandung Barat berangkatkan 77 atlet ke Kejurda Jabar ke-2.

DARA | Kejuaraan daerah (Kejurda) ke-2 itu digelar di Bekasi 24-26 November 2023.

Ketua 3 SMI KBB, Muhamad Yusuf Hasanudin mengatakan, ini untuk
pertama kalinya memberangkatkan atlet ke kejurda sejak kepengurusan baru.

“Kepengurusan baru dilantik beberapa bulan lalu,” kata Wakil Muhamad Yusuf di Ngamprah, Kamis (16/11/2023).

Muhamad Yusuf menargetkan atletnya meraih 60 medali emas dari 5 kategori yang dipertandingkan.

“KBB terjunkan atlet di kategori pemasalan, tanding, prestasi, jurus dan tunggal, ganda, regu (TGR). Mohon do’anya saja, atlet-atlet kita bisa memboyong medali,” ujarnya.

Menurut Yusup, minat masyarakat terhadap pencak silat ini cukup tinggi.

Dayung bersambut, Dinas Pendidikan (Disdik) memasukan pencak silat ini jadi salah satu ekstrakurikuler (eskul) di sekolah-sekolah.

“Malahan di daerah Batujajar, ada beberapa sekolah yang meminta untuk dijadikan eskul,” katanya.

Sementara itu Ketua Umum SMI Bandung Barat, Didin Suhendar berharap para atlet binaannya bisa membawa harum nama daerah.

“Tetap jaga sportivitas dan berikan yang terbaik buat KBB,” ujarnya.

Editor: denkur | Keterangan gambar: Pengurus SMI KBB saat rapat koordinasi jelang keberangkatan atletnya ke Kejurda 2 (Foto: Ist)

Berita Terkait

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran
Sidak Pasar Tagog Padalarang, Tim Gabungan Temukan MinyakKita Kurang Takaran
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 14 Maret 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 14 Maret 2025
Al Faland 26 Tahun, Tanam Pohon di Semua Unit Usaha Omega Hotel Management*
Baznas Kabupaten Bandung Dituntut Transaparan Kelola Dana Umat, Bupati: Kalau Amburadul Saya Malu
Bupati Bandung Barat Terkesan Susah Ditemui, KSPSI Sentil Sekda Harus Tanggungjawab
Hadiri Sertijab BPK RI, Bupati Jeje Ismail Ucapkan Terima Kasih
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:40 WIB

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:40 WIB

Sidak Pasar Tagog Padalarang, Tim Gabungan Temukan MinyakKita Kurang Takaran

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:45 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 14 Maret 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:42 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 14 Maret 2025

Jumat, 14 Maret 2025 - 04:22 WIB

Al Faland 26 Tahun, Tanam Pohon di Semua Unit Usaha Omega Hotel Management*

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran

Sabtu, 15 Mar 2025 - 14:40 WIB

Foto: Komdigi

HEADLINE

Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah

Sabtu, 15 Mar 2025 - 11:28 WIB