KPU Cianjur Gelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Suara Pemilu  2019

Rabu, 1 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Purwanda/dara.co,id

Foto: Purwanda/dara.co,id

DARA | CIANJUR — KPU Kabupaten Cianjur, Jawa Barat menggelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pemilu 2019, di salah satu hotel di Kawasan Cipanas, Cianjur,  Rabu (1/5/2019).

Rapat pleno rekapitulasi suara itu, dihadiri Plt Bupati Cianjur, Herman Suherman; Kapolres, AKBP Soliyah; Dandim 0608, Letkol Inf Rendra Dwi Ardhani; dan Kepala Kejaksaan Negeri Cianjur, Yudhi Syufriadi.Selain dihadiri forum komunikasi pimpinan daerah, rapat pleno juga dihadiri seluruh panitia pemilihan kecamatan (PPK) se-Kabupaten Cianjur,  para saksi,dan pera saksi dari partai peserta pemilu.

Rapat pleno ini direncanakan berlangsung hingga Sabtu (4/5/2019). “Semoga berjalan aman dan kondusif serta lancar,” kata Ketua KPU Kabupaten Cianjur, Hilman Wahyudi, kepada wartawan, Rabu (1/5/2019).

Rapat pleno tersebut mendapatkan pengawalan ketat dari TNI Polri. Bahkan, Polres Cianjur menerjunkan unit polisi satwa K-9 dan satu unit kendaraan taktis water canon.***

Wartawan: Purwanda | Editor: Ayi Kusmawan

Berita Terkait

KPU Berencana Menyusun Buku Perjalanan Pilkada di Kabupaten Garut
KPU Garut Siap Lelang dan Musnahkan Logistik Pemilu Serentak 2024
SK Penetapan Bupati– Wakil Bupati Bandung Diserahkan kepada Ketua DPRD, Ketua KPU: Alhamdulillah Tugas Kami Selesai
KPU Kabupaten Bandung Tetapkan Dadang Supriatna-Ali Syakeib Bupati/ Wakil Bupati Terpilih
MK Tolak Gugatan Sahrul-Gun Gun, Pasangan Bupati dan Wakil Bandung Terpilih DS-Ali Syakieb Dilantik Presiden 20 Pebruari
KPU Garut Gelar Rapat Evaluasi Kerja dengan Jajaran PPK se- Kabupaten Garut
Tahapan Pilkada 2024 Selesai, KPU Garut Sebut Mulai 27 Januari Tugas PPK dan PPS Berakhir
Jelang Pelantikan, Begini Pesan Bupati dan Wakil Bupati Terpilih buat Masyarakat Garut
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:20 WIB

KPU Berencana Menyusun Buku Perjalanan Pilkada di Kabupaten Garut

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:38 WIB

KPU Garut Siap Lelang dan Musnahkan Logistik Pemilu Serentak 2024

Rabu, 5 Februari 2025 - 15:40 WIB

SK Penetapan Bupati– Wakil Bupati Bandung Diserahkan kepada Ketua DPRD, Ketua KPU: Alhamdulillah Tugas Kami Selesai

Rabu, 5 Februari 2025 - 13:42 WIB

KPU Kabupaten Bandung Tetapkan Dadang Supriatna-Ali Syakeib Bupati/ Wakil Bupati Terpilih

Selasa, 4 Februari 2025 - 22:24 WIB

MK Tolak Gugatan Sahrul-Gun Gun, Pasangan Bupati dan Wakil Bandung Terpilih DS-Ali Syakieb Dilantik Presiden 20 Pebruari

Berita Terbaru

Wakil Bupati Garut, Putri Karlina, saat melakukan kunjungan kerja di Pasar Wanaraja, Kecamatan Wanaraja, Kabupaten Garut, Rabu (12/3/2025)(Foto: Istimewa)

JABAR

Jelang Ramadan, Bahan Pokok di Garut Aman

Rabu, 12 Mar 2025 - 20:22 WIB

ILUSTRASI. Foto: kominfo.go.id

HEADLINE

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan

Rabu, 12 Mar 2025 - 14:22 WIB