Kronologis Kecelakaan Bus di Tol Jakarta-Cikampek yang Menewaskan Enam Orang

Senin, 1 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: Majalah Ayah

Ilustrasi: Majalah Ayah

Bus itu tiba-tiba oleng lalu menabrak gadril.

DARA | Dipenghujung tahun 2023, bus PO Bhinneka mengalami kecelakaan di Tol Jakarta-Cikampek kilometer 41,400 arah Cikampek, pukul 18.40 WIB, Minggu (31/12/2023).

Tepatnya di sekitaran Desa Wanasari Kecamatan Telukjambe Barat, Karawang, Jawa Barat.

Nomor polisi bus tersebut E 7706 AA.

Kasat Lantas Polres Karawang, AKP Lucky Martono menceritakan kronologisnya.

Kecelakaan maut itu berawal saat bus tersebut melaju dari arah Jakarta menuju Cikampek. Sesampainya di TKP, bus yang meluncur di lajur dua oleng ke sebelah kiri hingga menabrak gadril yang berada di pinggir jalan. Kemudian mobil terbalik dengan kepala menghadap ke Jakarta.

“Akibat kecelakaaan tersebut enam orang meninggal dunia, empat luka berat, dan 13 luka ringan,” ujar AKP Lucky sebagaimana dikutip dara.co.id dari PMJNews, Senin (1/1/2024).

“Para korban di bawa ke RS Rosela Karawang,” imbuhnya.

Pihak kepolisian sedang memeriksa sejumlah saksi serta mengecek belasan korban di RS Rosela Karawang.

Editor: denkur

Berita Terkait

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan
Pemkab Sukabumi Raih Penghargaan sebagai Kabupaten Informatif
Soal APBD 2025, DPRD Kota Sukabumi Gelar Paripurna
Pemkab Sukabumi Buka Lowongan PPPK, Simak Ketentuan, Cara Daftar dan Jadwal Seleksi Dibawah Ini
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 November 2024 - 16:40 WIB

Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024

Jumat, 15 November 2024 - 16:33 WIB

Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM

Jumat, 15 November 2024 - 10:33 WIB

Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak

Kamis, 14 November 2024 - 16:58 WIB

Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan

Berita Terbaru