Lagi-lagi, Banjir Cileuncang Rendam Jalan Kopo Sayati

Sabtu, 15 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ardian/dara.co.id

Foto: Ardian/dara.co.id

Hujan deras yang mengguyur kawasan Bandung Raya sejak Sabtu (15/2/2020) siang, menyebabkan Jalan Kopo Sayati di Kecamatan Margahayu, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, lagi-lagi terendam banjir cileuncang.

DARA | BANDUNG – Akibat banjir yang sering terjadi di kawasan jalan dengdek (miring) tersebut, banyak kendaraan khususnya sepeda motor yang kerap mogok karena memaksakan menembus banjir setinggi kurang lebih 20-40 sentimeter itu.

Menurut Tono (30) salah seorang warga di daerah tersebut, banjir cileuncang di Jalan Kopo Sayati memang sudah biasa terjadi ketika hujan deras mengguyur.

“Soalnya drainase di jalan ini tidak berfungsi, sehingga kalau hujan deras pasti saja banjir terjadi,” kata Tono saat diwawancarai dara.co.id di lokasi.

Selain karena drainase yang tidak berfungsi dengan baik, sampah yang menyumbat selokan di dekat jalan tersebut, menjadi salah satu penyebabnya.

“Ini kalau hujannya lebih dari satu jam dan besar, biasanya suka banjir. Ditambah lagi drainase yang sempit dan sampah dimana-mana,” ujarnya.***

Wartawan: Ardian Resco | Editor: Muhammad Zein

Berita Terkait

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Antrean di Samsat Soreang Membludak, Begini Keluhan Warga
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Rabu, 16 April 2025 - 11:17 WIB

Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral

Berita Terbaru