Lahir 17 Agustus, Anak Lucu Ini Bernama Putri Merah Putih

Selasa, 17 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Putri Merah Putih dan kedua orangtuanya, Selasa (17/8/2021). (Foto: Solopos.com-IST-David Efendi/suara.com)

Putri Merah Putih dan kedua orangtuanya, Selasa (17/8/2021). (Foto: Solopos.com-IST-David Efendi/suara.com)

Anak ini namanya Putri Merah Putih. ‘Kok kaya nama bendera? Begitulah, sebab anak nan cantik ini lahir bertepatan dengan hari kemerdekaan Indonesia yaitu 17 Agustus.


DARA – Putri Merah Putih adalah anak kedua dari David Efendi (31) dan Sri Wijayanti (26) warga Dukuh Kenatan, RT 12, Desa Bumiaji, Gondang, Sragen.

Kalau begini, hari ini Putri Merah Putih ulang tahun dong. ‘Iya, hari ini Selasa 17 Agustus 2021, Putri Merah Putih merayakan ulang tahunnya yang kedua tahun, sebaba ia lahir tahun 2019.

Putri Merah Putih adalah anak kedua. Kakaknya bernama Adam Zaki Athallah yang kini berusia enam tahun.

“Dulu HPL [hari perkiraan lahir] ya sekitar bulan itu. Pasa tanggal 17 Agustus 2019, diperiksakan. Karena sudah waktunya lahir, sekalian dioperasi. Kedua anak saya lahir melalui operasi karena pinggul istri saya tergolong sempit,” ujar David seperti dilansir suara.com dari Solopos.com, Selasa (17/8/2021).

David berinisiatif memberi nama Putri Merah Putih karena diilhami oleh semangat patriotisme dari para pejuang dalam merebut Kemerdekaan Indonesia.

“Harapan saya, biar anak saya bisa berguna bagi negara kelak,” ujar David, dikutip dara.co.id dari suara.com.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Tim PWI Tinjau Cepat Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum PWI Apresiasi Komitmen Pemerintah
Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO
Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
KAI DAOP 5 Serap Ribuan Tenaga Kerja Kontrak
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:28 WIB

Tim PWI Tinjau Cepat Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum PWI Apresiasi Komitmen Pemerintah

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 13:51 WIB

Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:17 WIB

PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers

Berita Terbaru