Lima Bom Kontainer Diamankan Polisi

Kamis, 14 Maret 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto:detikcom)

Ilustrasi (Foto:detikcom)

DARA | JAKARTA – Polisi mengamankan lima bom kontainer dari rumah terduga teroris Abu Hamzah di Sibolga, Sumatera Utara, Rabu (13/3/2019).

Lima bom itu, kata Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Dedi Prasetyo sudah diledakan.

Brigjen Dedi menduga masih ada bom yang tertinggal di sekitar TKP. Namun hari ini dibersihkan. Jika sudah sterill masyarakat harus kembali.

Polda juga sedang mendata kerusakan yang cukup parah. Radius kerusakan bertambah dari 100 meter menjadi 200 meter.

“Ini sangat banyak, radiusnya kalau kemarin 100 meter, ternyata sudah 200 meter radius kerusakan dari rumah tersebut,” ujarnya.

Di dalam rumah AH juga diketahui tertanam empat buah bom ranjau. Sedangkan total bahan peledak yang berhasil ditemukan berjumlah 300 kilogram.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Tim PWI Tinjau Cepat Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum PWI Apresiasi Komitmen Pemerintah
Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO
Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI
PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers
KAI DAOP 5 Serap Ribuan Tenaga Kerja Kontrak
Diterpa Isu Pembekuan, PWI Jabar Tetap Solid Dukung KLB
Begini Respons Gubernur Jabar Terkait Rudapaksa di RSHS Bandung
Hujan Air Mata di Prosesi Pemakaman Sang Legenda Titiek Puspa
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 10:28 WIB

Tim PWI Tinjau Cepat Lokasi Rumah Subsidi Wartawan, Ketua Umum PWI Apresiasi Komitmen Pemerintah

Kamis, 17 April 2025 - 18:38 WIB

Nyaman dan Aman: Solusi Praktis Pakaian Dalam Sekaligus Atasan bagi Pra Remaja dari UNIQLO

Kamis, 17 April 2025 - 13:51 WIB

Putusan Sela PN Jakarta Pusat Tegaskan Hendry Ch Bangun Sah Ketum PWI

Rabu, 16 April 2025 - 19:17 WIB

PWI Dukung Program Rumah Bersubsidi untuk Wartawan, Tak Ganggu Independensi Pers

Rabu, 16 April 2025 - 14:17 WIB

KAI DAOP 5 Serap Ribuan Tenaga Kerja Kontrak

Berita Terbaru