Malam Ini Indonesia Hadapi Filipina, Begini Permintaan Hokky Caraka

Sabtu, 21 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Penyerang Timnas Indonesia, Hokky Caraka dalam sesi konferensi pers jelang pertandingan.(Foto: pssi)

Penyerang Timnas Indonesia, Hokky Caraka dalam sesi konferensi pers jelang pertandingan.(Foto: pssi)

“Pertandingan ini sangat penting. Jadi, Tolong dukung kami agar bisa memberikan yang terbaik untuk Indonesia,” kata Hokky.

DARA| Penyerang Timnas Indonesia, Hokky Caraka, menegaskan skuad Garuda telah mempersiapkan diri secara maksimal menjelang pertandingan melawan Filipina di Grup B ASEAN Mitsubishi Electric Cup (AMEC) 2024.

Pertandingan penentu ini bakal digelar di Stadion Manahan, Solo, Sabtu, (21/12/2024). Hokky pun bertekad membantu Garuda melaju ke babak selanjutnya.

“Para pemain sudah mempersiapkan diri semaksimal mungkin untuk pertandingan besok. Intinya, semua pemain ingin membawa Timnas Indonesia melangkah ke babak selanjutnya,” ujar Hokky dalam sesi konferensi pers jelang pertandingan.

Dikutip dari akun pssi, Hokky juga menekankan pentingnya dukungan dari para pendukung Garuda, baik yang hadir langsung di stadion maupun yang menyaksikan dari rumah.

“Pertandingan ini sangat penting. Jadi, kami memohon dukungan dari semua pihak. Tolong dukung kami agar bisa memberikan yang terbaik untuk Indonesia,” tutupnya.

Editor: Maji

Berita Terkait

Update Indonesia Idol XIII: Angie Memukau, Rafi Durman Pulang
Tatacipta Dirgantara Rektor ITB, Bey : I’m Very Proud Of You, Pokona Mah
Harga Cabai Rawit Masih Selangit, Begini Pedagang Warteg dan Bakso Siasati Sambalnya
Resmikan PLTA Jatigede, Presiden Prabowo Bicara Pentingnya Kemandirian Energi
Begini Komentar Bupati Bandung Soal Penyegelan Tambang Emas Ilegal di Desa Cibodas
Gebrakan Kapolresta Bandung Yang Baru, Bongkar Praktik Tambang Emas Ilegal di Desa Cibodas
Update Indonesia Idol XIII-2025, Inilah List Lagu Road To Spekta Show Malam Nanti
Jangan Asal Baca, Begini Ketentuan Membaca Surat Al-Fatihah Ketika Shalat
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 21 Januari 2025 - 12:05 WIB

Update Indonesia Idol XIII: Angie Memukau, Rafi Durman Pulang

Selasa, 21 Januari 2025 - 11:03 WIB

Tatacipta Dirgantara Rektor ITB, Bey : I’m Very Proud Of You, Pokona Mah

Senin, 20 Januari 2025 - 21:18 WIB

Resmikan PLTA Jatigede, Presiden Prabowo Bicara Pentingnya Kemandirian Energi

Senin, 20 Januari 2025 - 20:58 WIB

Begini Komentar Bupati Bandung Soal Penyegelan Tambang Emas Ilegal di Desa Cibodas

Senin, 20 Januari 2025 - 16:54 WIB

Gebrakan Kapolresta Bandung Yang Baru, Bongkar Praktik Tambang Emas Ilegal di Desa Cibodas

Berita Terbaru


 Rafi Durman tereliminasi di babak Spektakuler Show, Senin (20/1/2025).(Foto: Instagram @indonesianidolid)

HEADLINE

Update Indonesia Idol XIII: Angie Memukau, Rafi Durman Pulang

Selasa, 21 Jan 2025 - 12:05 WIB