Manchester City Sukses Kalahkan Chelsea, Pep Guardiola Akhiri Rekor Buruk Atas Thomas Tuchel

Sabtu, 25 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DARA- Manchester City sukses memenangi laga big match melawan Chelsea di Stamford Bridge, Sabtu (25/9/2021). (Foto: APP)

DARA- Manchester City sukses memenangi laga big match melawan Chelsea di Stamford Bridge, Sabtu (25/9/2021). (Foto: APP)

Kekalahan ini membuat Chelsea untuk sementara terjun ke posisi 3 dengan raihan 13 poin. Sedangkan Man City, naik ke peringkat kedua dengan koleksi poin sama.


DARA- Manchester City sukses memenangi laga big match melawan Chelsea di Stamford Bridge, Sabtu (25/9/2021). Kemenangan ini sekaligus mengakhiri catatan buruk Pep Guardiola saat bertemu Thomas Tuchel.

Berdasarkan data, Pep Guardiola mengalami tiga kali kekalahan beruntun sebelumnya atas tim besutan Thomas Tuchel.

Gabriel Jesus menjadi penyelamat The Citizens, julukan Man. City melalui golya yang dicetak menit ke- 53.

Kekalahan ini membuat Chelsea untuk sementara terjun ke posisi 3 dengan raihan 13 poin. Sedangkan Man City, naik ke peringkat kedua dengan koleksi poin sama.

Susunan Pemain

Chelsea: Mendy, Christensen, Rudiger, Azpilicueta, Reece James (Thiago Silva, 29′), Alonso, Jorginho (Loftus Cheek, 76′), Kante (Havertz, 60′), Kovacic, Timo Werner, Romelu Lukaku

Pelatih: Thomas Tuchel

Man City: Ederson, Walker, Dias, Laporte, Cancelo, Rodrigo, De Bruyne (Mahrez, 81′), Bernardo, Phil Foden (Fernandinho, 87′), Gabriel Jesus, Grealish (Sterling, 87′).

Pelatih: Pep Guardiola

Editor : Maji

 

Berita Terkait

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
KOREA UTARA VS INDONESIA Kekalahan yang Patut Dilupakan!
PEREMPATFINAL ASIAN CUP “Drama Korea” Indonesia-Korut
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Simak Nih, Empat Dalang dari Generasi Ketiga Tampil di Satu Pagelaran Wayang Golek
Begini Suasana Layanan Publik di Acara Abdi Nagri Nganjang Ka Warga
Bupati Cirebon Guncang Publik, Begini Ceritanya
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Selasa, 15 April 2025 - 22:18 WIB

KOREA UTARA VS INDONESIA Kekalahan yang Patut Dilupakan!

Senin, 14 April 2025 - 20:57 WIB

PEREMPATFINAL ASIAN CUP “Drama Korea” Indonesia-Korut

Senin, 14 April 2025 - 16:53 WIB

Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM

Berita Terbaru

Drs Djamu Kertabudi, M.si (Penulis, Pengamat Ilmu Pemerintahan dan Politik)

OPINI

Reaktivasi Jalur Kereta Api Cipatat-Padalarang

Kamis, 17 Apr 2025 - 10:48 WIB