Menang 2-0 Atas Getafe, Real Madrid Geser Posisi Barcelona di Peringkat 2

Rabu, 10 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(bola.net)

(bola.net)

La Liga Spanyol memainkan laga perdana pekan ke 22 di Alfredo. Di Stefano Stadium mempertemukan tuan rumah Real Madrid berhadapan dengan tamunya yaitu Getafe, Rabu dini hari (10/02/2021).


DARA – Mengusung misi memperkicil selisih poin dengan Atletico di puncak klasemen, Madrid langsung menekan sejak awal laga.

Casemiro sudah mendapat peluang pada menit ke 4, sayang sepakannya di depan gawang melambung di atas mistar gawang.

Menit ke 16 giliran Karrim Benzema yang mengancam gawang Getafe. Namun, tandukannya masih bisa ditepis David Soria.

Menit-menit selanjutnya pun Madrid terus menggempur pertahanan Getafe. Namun sayang sampai jeda skor tidak berubah sama kuat.

Babak kedua Zidane melakukan pergantian pemain dengan memasukan Sergio Arribas menggantikan Marvin. Dengan masuknya Arribas otomatis menggeser Marcelo ke posisi sayap kiri penyerangan Real Madrid.

Madrid akhirnya dapat memecah kebuntuan pada menit ke 60 melalui Benzema setelah menerima umpan silang manis dari Vinicius Jr dan diselesaikan dengan sundulan keras yang tak bisa ditahan kiper Getafe.

Enam menit berselang Mendy menggandakan keunggulan Madrid setelah ia mampu mencontek umpan datar Marcelo dari sisi kiri penyerangan Madrid.

Skor 2-0 bertahan sampai akhir pertandingan.

Dengan kemenangan ini untuk sementara Real Madrid menggeser Barcelona di peringkat 2 dengan 46 poin dari 22 pertandingan.

Sedangkan Getafe masih tertahan di peringkat 13 dengan 24 poin.*** (Azis NR)

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 15 November 2024 - 15:15 WIB

Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 

Jumat, 15 November 2024 - 12:49 WIB

Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda

Berita Terbaru

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Sabtu 16 November 2024

Sabtu, 16 Nov 2024 - 06:30 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Sabtu 16 November 2024

Sabtu, 16 Nov 2024 - 06:28 WIB