Menteri PUPR: Longsor di Tol Bocimi Bukan Akibat Gerakan Tanah

Jumat, 5 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono tinjau longsor di Tol Bocimi (Foto: Istimewa)

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono tinjau longsor di Tol Bocimi (Foto: Istimewa)

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono tinjau lokasi longsor Tol Bocimi.

DARA | Basuki mengatakan, peristiwa di Tol Bocimi ini murni longsor. Bukan akibat gerakan tanah bukan pula soal konstruksi jalan.

“Tiga hari ini kita akan sheet pile, namun hari Senin akan kita monitor dan tes dulu untuk bisa mengupayakan jalur B nya dipakai untuk jalur mudik, sedikit bisa memecah arus di Cigombong,” ujar Basuki.

“Setelah itu kita tangani secara lebaran permanan. Jadinya ingin sekarang full dikerjakan perbaikan, namun karena suasana lebaran semua pada libur, sehingga perbaikan dilakukan setelah lebaran,” imbuhnya, Jumat (5/4/2024).

Basuki juga menuturkan, akan berkoordinasi dengan pihak kepolisian untuk bisa dibuka jalur B sementara untuk golongan satu.

“Jalur dari Jakarta-Sukabumi, dibuka saja, namun sebelah saja. Sedangkan arus balik kita pakai satu arah,” kata Basuki.

Sebelumnya diberitakan, di titik KM64 ini terjadi tanah amblas atau longsor hingga mengakibatkan sebuah mobil terperosok.

Intinya, Basuki akan kebut perbaikan longsor di Tol Bocimi tersebut.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Kajari Bandung Ungkap Dugaan Korupsi Dana PIP, Tiga Tersangka Ditahan
Pilkada Sehari Lagi, Waspada Cuaca Ekstrem TPS Keliling Bisa Dilakukan di Lokasi Banjir
Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa
Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 09:51 WIB

Kajari Bandung Ungkap Dugaan Korupsi Dana PIP, Tiga Tersangka Ditahan

Selasa, 26 November 2024 - 09:37 WIB

Pilkada Sehari Lagi, Waspada Cuaca Ekstrem TPS Keliling Bisa Dilakukan di Lokasi Banjir

Senin, 25 November 2024 - 19:56 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa

Senin, 25 November 2024 - 19:36 WIB

Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru

Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana meresmikan Gedung A Sekretariat Daerah (Setda) hasil renovasi bangunan dan interior Gedung Setda, di Komplek Perkantoran Pemkab Bandung, Soreang, Senin (25/11/2024).(Foto: humas)

BANDUNG UPDATE

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 Nov 2024 - 10:15 WIB

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:44 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:40 WIB