Miris, Sejumlah Pelajar Ini Bawa Sajam Lalu Serang Sebuah Sekolah

Senin, 13 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Diduga akan melakukan penyerangan teperhadap pelajar sekolah menengah pertama (SMP), sejumlah pelajar diamankan polisi.


DARA | Itu terjadi di Warungkiara, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, Senin, (13/3/2022).

Kapolsek Warungkiara AKP Nandang mengatakan, empat pelajar diamankan diduga telah melakukan penyerangan terhadap siswa SMP, Jumat 10 Maret 2023.

Kejadian bermula ketika ada anak SMP berinisial A lewat menggunakan motor kemudian dikejar para (anak berhadapan hukum/ABH) yang menenteng sajam.

“Ketika ingin diayunkan pedang oleh pelaku, korban A berhasil menghindar dan hanya mengenai motor tepat nya di batok lampu,” kata kapolsek, Senin (13/3/2023).

Ketika hendak keluar dari pintu gerbang sekolah R dan RF langsung mengayunkan senjata ke A.

Namun, beruntung tidak ada korban jiwa. Kecuali kendaraan motor A dirusak empat pelaku yang mengenai batok lampu motor hingga tembus.

Empat pelaku dijerat pasal Undang-Undang Darurat no 12 Tahun 1951.

Editor: denkur | Foto: Istimewa

Berita Terkait

Diduga Embat Dana Desa, Seorang Kuwu di Cirebon Dituntut Tujuh Tahun Penjara
Sebuah SPBU di Sukabumi Diduga Curang, Begini Keterangan Kepolisian
Ini Dia Kronologis Seorang Saumi Ancam Istrinya Pakai Senjata Api Rakitan
Geger di Sukabumi, Oknum Guru Ngaji Cabuli Lima Santriwati, Begini Kronologisnya
Diduga Curi Puluhan Liter BBM, Warga Pameungpeuk Ini Diciduk Polisi
Pembacok Pedagang Kacamata Sudah Ditangkap Jajaran Polsek Samarang
Polisi Samarang Congkok, Terduga Pelaku Pencurian di SDN Sirnasari 2
Konsumsi dan Edarkan Narkotika Jenis Sabu, DL Diciduk Polisi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Februari 2025 - 19:36 WIB

Diduga Embat Dana Desa, Seorang Kuwu di Cirebon Dituntut Tujuh Tahun Penjara

Rabu, 19 Februari 2025 - 16:06 WIB

Sebuah SPBU di Sukabumi Diduga Curang, Begini Keterangan Kepolisian

Senin, 17 Februari 2025 - 12:09 WIB

Ini Dia Kronologis Seorang Saumi Ancam Istrinya Pakai Senjata Api Rakitan

Sabtu, 15 Februari 2025 - 09:25 WIB

Geger di Sukabumi, Oknum Guru Ngaji Cabuli Lima Santriwati, Begini Kronologisnya

Senin, 10 Februari 2025 - 18:49 WIB

Diduga Curi Puluhan Liter BBM, Warga Pameungpeuk Ini Diciduk Polisi

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB