Momen Mengharukan Saat Nabila Ishma Seakan Ngajak Bicara Jenzah Eril

Senin, 13 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Nabila Ishma bersimpuh di samping jenazah Eril sambil mengucapkan kata-kata seolah mengajak berbicara Eril untuk terakhir kalinya sebelum dikebumikan. (Foto: tangkapan layar)

Nabila Ishma bersimpuh di samping jenazah Eril sambil mengucapkan kata-kata seolah mengajak berbicara Eril untuk terakhir kalinya sebelum dikebumikan. (Foto: tangkapan layar)

Nabila bersimpuh di samping jenazah Eril sambil mengucapkan kata-kata, seakan mengajak berbicara Eril untuk terakhir kalinya sebelum dikebumikan.


DARA- Jenazah Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril atau biasa dipanggil Eril disemayamkan di Gedung Pakuan, rumah Dinas Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil Minggu (12/6/2022). Ribuan pelayat mulai dari warga biasa hingga pejabat turut menyolatkan jenazah Eril.

Dari keriuhan suasana di Gedung Pakuan,  terlihat sesosok wanita berhijab tengah bersimpuh di samping jenazah  Eril , Wanita itu diketahui Nabila Ishma , teman dekan putra bungsu Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.

Ia berkesempatan untuk melihat keranda jenazah Eril. Pemandangan itu beredar di sosial media sebuah video.

Dalam video tersebut, wanita yang memakai baju dan masker hitam yang disebut adalah Nabila Ishma itu terlihat berjalan mendekati keranda jenazah Eril.

Nabila bersimpuh di samping jenazah Eril sambil mengucapkan kata-kata, seakan  mengajak berbicara Eril untuk terakhir kalinya sebelum dikebumikan.

Momen yang membuat terenyuh tersebut sempat diabadikan oleh akun TikTok bernama @Queenfy. Momen ini pun dikomentari netizen karena membuat siapa pun yang melihat videonya turut meneteskan air mata.

Editor : Maji

Berita Terkait

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:29 WIB

Kabar Terbaru Kasus Dugaan Pelecehan Pasien oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Berita Terbaru