Operasi Patuh Lodaya, Polres Subang Bagi-bagi Masker kepada Pengguna Jalan

Minggu, 26 Juli 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seoreang polisi wanita Polres Subang mensosialisasikan Protokol kesehatan pada pelaksanaan Oprasi Patuh Lodaya 2020, Sabtu (25/7/2020). (Foto : Yudi/dara.co.id)

Seoreang polisi wanita Polres Subang mensosialisasikan Protokol kesehatan pada pelaksanaan Oprasi Patuh Lodaya 2020, Sabtu (25/7/2020). (Foto : Yudi/dara.co.id)

Dalam rangka pencegahan penyebaran virus corona, Kapolres subang Teddy Fanani, membagikan ribuan masker secara cuma-cuma kepada warga dalam Oprasi Patuh Lodaya 2020.


DARA| SUBANG- Melalui satuan lalu lintas Polres Subang, Operasi Patuh Lodaya hari ketiga digelar diperempatan GOW, Subang, Sabtu ( 25/07/20).

Kasat Lantas AKP Endang Sujana turun langsung memimpin operasi dengan bagi-bagi ribuan masker kepada ribuan orang pengguna jalan yang melintas di jalur tersebut.

Selain membagikan masker Satuan Lantas juga Sosialisasikan tentang tertib berlalu lintas, dengan membagikan pamplet yang bertuliskan tata tertib berlalu lintas.

“Operasi Patuh Lodaya kali ini menitik beratkan pada kedisiplinan masyarakat, dalam hal keselamatan berlalu lintas dan pencegahan penyebaran covid 19,” tutur Endang.

Operasi Patuh Lodaya 2020 ini digelar selama dua pekan ke depan, dari 23 Juli 2020 sampai 5 Agustus mendatang. Selain itu petugas juga menyiapkan ruang kendaraan khusus (RKH), disejumlah titik lampu merah disekitaran Subang Kota.

 

Editor : Maji| Wartawan : Yudi SJI

Berita Terkait

Kabupaten Garut Raih Penghargaan Peduli HAM dari Kementerian HAM RI
Komunitas Doubel Cabin Indonesia Beri Bantuan untuk Korban Bencana di Sukabumi
Banjir Rob Subang Merendam Empat Desa, Bey Temui Warga Terdampak
Alfath Alima-Maheswara dari Kota Bogor Juara Moka Jabar 2024
Juara Mojang Jajaka, Benny Bachtiar: Mereka Jadi Duta Pariwisata dan Budaya Jabar
Ini Skema dan Cara Menghitung Pajak Kendaraan Setelah Ada Aturan Opsen
Kunjungi Korban Bencana di Sukabumi, Menteri Lingkungan Hidup Bilang Banyak yang Harus Dilakukan untuk Mengantisipasi Bencana
Kota Sukabumi Tuan Rumah Pekan Kebudayaan Daerah Jawa Barat
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 16:27 WIB

Komunitas Doubel Cabin Indonesia Beri Bantuan untuk Korban Bencana di Sukabumi

Senin, 16 Desember 2024 - 11:52 WIB

Banjir Rob Subang Merendam Empat Desa, Bey Temui Warga Terdampak

Senin, 16 Desember 2024 - 11:03 WIB

Alfath Alima-Maheswara dari Kota Bogor Juara Moka Jabar 2024

Senin, 16 Desember 2024 - 10:52 WIB

Juara Mojang Jajaka, Benny Bachtiar: Mereka Jadi Duta Pariwisata dan Budaya Jabar

Minggu, 15 Desember 2024 - 22:18 WIB

Ini Skema dan Cara Menghitung Pajak Kendaraan Setelah Ada Aturan Opsen

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

HUKRIM

Polres Sukabumi Sikat Peredaran Sabu Seberat 1.677,66 gram

Selasa, 17 Des 2024 - 11:25 WIB