Pagi Ini, Rupiah Stagnan, Rp14.544 per Dolar AS

Senin, 26 November 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto:NET)

(Foto:NET)

DARA| JAKARTA – Nilai tukar rupiah di posisi Rp14.544 per dolar Amerika Serikat  (AS), pagi ini, Senin (26/11). Posisi ini stagnan dari akhir pekan lalu, Jumat (23/11). Namun, bagi baht Thailand dan peso Filipina justru menguat dari dolar AS, masing-masing 0,08 persen dan 0,12 persen.
Ringgit Malaysia malah melemah 0,14 persen, yen Jepang minus 0,03 persen, dolar Singapura minus 0,03 persen, dan dolar Hong Kong minus 0,01 persen.

Begitu pula dengan mayoritas mata uang utama negara maju yang melemah dari dolar AS. Hanya dolar Australia yang menguat 0,09 persen dan dolar Kanada 0,11 persen.
Sedangkan rubel Rusia melemah 0,55 persen, poundsterling Inggris minus 0,03 persen, euro Eropa minus 0,02 persen, dan franc Swiss minus 0,01 persen.
Analis CSA Research Institute Reza Priyambada, dilansir dari CNNIndonesia.com, memperkirakan pergerakan rupiah yang stagnan pada pagi hari ini bisa kembali menguat pada sore hari nanti. Sebab, dari dalam negeri, sentimen pro-kontra paket kebijakan ekonomi ke-16 seakan mulai menemukan titik tengah antara pemerintah dan dunia usaha.

“Penolakan paket kebijakan pemerintah tersebut tidak banyak mengganggu pergerakan rupiah, maka peluang untuk penguatan pun dapat terjadi,” ujarnya, Senin (26/11).  ***

Editor: denkur

Berita Terkait

Simak Nih, Diskusi Ekonomi Bertajuk Trump Trade War: Menyelamatkan Pasar Modal, Menyehatkan Ekonomi Indonesia
DKUKM Kabupaten Sukabumi Dukung Koperasi Desa Merah Putih Yang Digagas Presiden Prabowo
Mentan Amran: Operasi Pasar Pangan Murah AgriPost Stabilkan Harga Pangan Masyarakat
Stok Pangan di Jabar Jelang Idulfitri Surplus, Komoditas Ini Harganya Naik
Dukung Optimalisasi Devisa Hasil Ekspor Dalam Negeri, CIMB Niaga Hadirkan Solusi Keuangan bagi Eksportir
Setjen KESDM Pastikan Keamanan Pasokan BBM dan LPG di Sumbagsel Jelang Idul Fitri
Mager Tapi LPG Habis? Pesan Layanan Antar Gratis Ajaa
FIF Raih Triple A Awards Sustainable Finance 2025
Berita ini 1 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 13:00 WIB

Simak Nih, Diskusi Ekonomi Bertajuk Trump Trade War: Menyelamatkan Pasar Modal, Menyehatkan Ekonomi Indonesia

Senin, 7 April 2025 - 17:03 WIB

DKUKM Kabupaten Sukabumi Dukung Koperasi Desa Merah Putih Yang Digagas Presiden Prabowo

Senin, 31 Maret 2025 - 21:46 WIB

Mentan Amran: Operasi Pasar Pangan Murah AgriPost Stabilkan Harga Pangan Masyarakat

Sabtu, 29 Maret 2025 - 22:57 WIB

Stok Pangan di Jabar Jelang Idulfitri Surplus, Komoditas Ini Harganya Naik

Minggu, 23 Maret 2025 - 12:28 WIB

Dukung Optimalisasi Devisa Hasil Ekspor Dalam Negeri, CIMB Niaga Hadirkan Solusi Keuangan bagi Eksportir

Berita Terbaru