Pakai Jas Hujan, Gubernur akan Siapkan Peralatan Keamanan

Selasa, 10 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil saat jumpa wartawan di Command Center (Foto: Ardian Resco/dara.co.id)

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil saat jumpa wartawan di Command Center (Foto: Ardian Resco/dara.co.id)

Gubernur Provinsi Jawa Barat, Ridwan Kamil akan menindaklanjuti kejadian di Tasikmalaya yang menggunakan jas hujan sebagai pengganti alat keamanan Covid-19.


DARA | BANDUNG – Pemerintah Provinsi Jawa Barat sedang mempersiapkan peralatan keamanan atau perlindungan untuk menangani pasien yang positif terinveksi Virus Corona (Covid-19). Proses pembelian alat tersebut akan menggunakan dana hibah Pemprov Jabar.

“Ya, kita sedang siapkan, sedang direkap, alat permintaan terbesar itu alat perlengkapan keamanan ya. Kayak jas hujan itu, itu sudah kita coba belanjakan lewat dana tidak terduga,” ujar Emil, di Command Center, Gedung Sate, Bandung, Selasa (10/3/2020).

Emil menjelaskan, untuk anggaran penanganan Covid-19, pihaknya akan menggunakan anggaran yang sudah ada yakni kesehatan normal kabupaten/kota. Selain itu, ada yang bersifat emergensi yang menggunakan dana tidak terduga atau dana hibah senilai 5 miliar.

“Untuk yang sifatnya emergensi, kita kan ada 5 miliar dana tidak terduga yang sudah dikonsultasikan dengan dewan bisa dibelanjakan dan dimaksimalkan untuk apapun kebutuhan peralatan menghadapi Covid-19. Kalau kurang nanti ditambahin. Mayoritas permintaanya alat pengaman dan respiratory,” pungkasnya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Antrean di Samsat Soreang Membludak, Begini Keluhan Warga
Berita ini 7 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Rabu, 16 April 2025 - 11:17 WIB

Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral

Berita Terbaru