Paripurna Raperda Pertanggungjawaban APBD Jabar Hujan Kritik

Kamis, 6 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DARA | DPRD Jawa Barat menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian pandangan umum fraksi-fraksi atas Rancangan Perda (Raperda) Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD atau P2APBD Provinsi Jabar Tahun Anggaran (TA) 2022.

Rapat dipimpin langsung oleh Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Achmad Ruhiyat, diikuti oleh Wakil ketua DPRD Jawa Barat Ineu Purwadewi Sundari dan Ade Ginanjar, serta dihadiri oleh Gubernur Jabar Ridwan Kamil.

“Alhamdulilah rapat paripurna yang saya pimpin tadi berlangsung lancar. Agendanya penyampaian pandangan umum fraksi-fraksi atas Raperda P2APBD 2022. Sebelumnya, Gubernur Jabar sudah menyampaikan perihal Raperda P2APBD 2022, dan hari ini pandangan umum dari fraksi,” tutur Achmad Ruhiyat, Bandung, Kamis (6/7/2023).

Lebih lanjut Achmad Ruhiyat mengatakan, dalam rapat paripurna semua fraksi di DPRD Jawa Barat menyampaikan langsung pandangan umumnya atas Raperda P2APBD 2022. Dalam pandangan fraksi-fraksi tersebut selain banyak apresiasi yang disampaikan untuk Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jabar, disampaikan pula kritik, masukan dan evaluasi.

“Kritik, masukan tersebut disampaikan fraksi dengan tujuan agar Jabar menjadi lebih baik kedepannya,” kata Achmad Ruhiyat.

Setelah penyampaian pandangan umum fraksi-fraksi, selanjutnya Gubernur Jabar akan menyampaikan jawaban atas padangan unum fraksi-fraksi tersebut. Diharapkan kritik, saran yang disampaikan fraksi-fraksi menjadi bahan evaluasi Pemprov Jabar.

 

Berita Terkait

TPA Sarimukti Over Overload, Komisi IV DPRD Jabar Daddy Mengurai Dampaknya
Wakil Ketua DPRD Jabar Iswara: Tiga PR Pemprov Jabar Harus Segera Ditangani
Menerima Kunjungan DPRD RI, Ketua DPRD Jabar Minta Dukungan Cabut Moratorium Parsial
Sekretariat DPRD Kaltim Studi Tiru Soal Implementasi UU 9/2010 ke Jabar
DPRD Jabar Soroti Tambahan. Biaya Bimbel di SMAN 2 Depok
Begini Harapan Penjabat Gubernur Jabar kepada Piminan DPRD Yang Baru
Buky Wibawa Jadi Ketua DPRD Jabar, Inilah Empat Nama Wakilnya
Pansus 1 Optimistis Pembahasan Tatib DPRD Jabar Rampung Sesuai Jadual
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 8 November 2024 - 12:07 WIB

TPA Sarimukti Over Overload, Komisi IV DPRD Jabar Daddy Mengurai Dampaknya

Jumat, 8 November 2024 - 09:16 WIB

Wakil Ketua DPRD Jabar Iswara: Tiga PR Pemprov Jabar Harus Segera Ditangani

Selasa, 5 November 2024 - 09:28 WIB

Menerima Kunjungan DPRD RI, Ketua DPRD Jabar Minta Dukungan Cabut Moratorium Parsial

Sabtu, 2 November 2024 - 10:29 WIB

Sekretariat DPRD Kaltim Studi Tiru Soal Implementasi UU 9/2010 ke Jabar

Jumat, 1 November 2024 - 10:16 WIB

DPRD Jabar Soroti Tambahan. Biaya Bimbel di SMAN 2 Depok

Berita Terbaru