Pencalonan Kurnia Dadang Naser “gak Ngaruh” terhadap Bakal Calon Bupati Lain dari Golkar

Kamis, 5 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kurnia Agustina Naser. Foto: dara.co.id/Muhammad Zein

Kurnia Agustina Naser. Foto: dara.co.id/Muhammad Zein

Kurnia Dadang Naser tercatat sebagai bakal calon bupati dari Partai Golkar dalam Pilkada Serentak 2020 Bandung. Sanggup kah para bakal calon bupati lain dari partai yang diketuai suaminya yang juga Bupati Bandung ini, berhadapan dengan sosok yang biasa dipanggil teh Nia itu?

 

 

 

BANDUNG | DARA — Kehadiran Hj. Nia Kurnia Agustina Naser dalam daftar bakal calon bupati dari Partai Golkar tidak memengaruhi yang kandidat lainnya.

Ketua Panitia Pelaksana Penjaringan Bakal Calon Bupati Bandung dari Partai Golkar, H. Cecep Suhendar, menyampaikan hal itu kepada dara.co.id, Kamis (5/11/2019) pagi. “Karena untuk eksistensi pencalonannya itu, begitu juga bakal calon lainnya, masih dalam taraf evaluasi,” ujarnya.

Ia mengaku tidak bisa memprediksi, kehadiran Kurnia — istri Bupati Bandung ini —  bisa memengaruhi peserta lainnya. Yang jelas ada tahapan-tahapan yang harus semua kandidat ikuti.

“Salah satunya mengenai visi-misinya. Mereka akan diminta penjelasan dan bagaimana mereka menerapkannya nanti,” kata dia.

Evaluasi itu, lanjut Cecep, berjalan selama 4 bulan. Dari lamanya waktu tersebut, menurut dia, mereka harus berusaha menaati berbagai ketentuan yang sudah menjadi aturan bagi bakal calon bupati.

“Setelah  4 bulan kemudian akan diketahui siapa yang bertahan dan siapa yang goyah,” ujarnya.

Jadi, dia menegaskan, saat ini tidak memprediksi atau berspekulasi tentang pengaruh Nia terhadap kandidat lainnya. “Karena kami sampai saat ini belum melakukan evaluasi dan verifikasi,” katanya.***

Wartawan: Fattah | Editor: Ayi Kusmawan

Berita Terkait

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Antrean di Samsat Soreang Membludak, Begini Keluhan Warga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Rabu, 16 April 2025 - 11:17 WIB

Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral

Berita Terbaru