Pengamanan Pleno KPU, Polres Garut Siagakan Ratusan Personel

Kamis, 5 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Garut dibantu Kodim 0611 Garut, Dishub dan Satpol PP menyiagakan ratusan personel amankan sudang pleno terbuka perolehan suara Pilkada serentak di Hotel Santika Garut, Kamis (5/12/2024)(Foto: Ist)

Polres Garut dibantu Kodim 0611 Garut, Dishub dan Satpol PP menyiagakan ratusan personel amankan sudang pleno terbuka perolehan suara Pilkada serentak di Hotel Santika Garut, Kamis (5/12/2024)(Foto: Ist)

Pengamanan rapat pleno KPU, Polres Garut siagakan ratusan personel.

DARA | Kepolisian Resor (Polres) Garut menyiagakan ratusan personel pengamanan sidang pleno terbuka rekapitulasi perolehan suara pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat serta Bupati dan Wakil Bupati Garut tahun 2024 tingkat KPU Garut di Hotel Santika, Jalan Cipanas Baru, Kecamatan Tarogong Kaler, Kabupaten Garut, Kamis (5/12/2024).

Sebanyak 229 personel Polres Garut dibantu Kodim 0611 Garut, Dinas Perhubungan dan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Garut disiagakan untuk memastikan lancarnya sidang pleno terbuka rekapitulasi perolehan suara pilkada serentak tahun 2024.

Kapolres Garut, AKBP Mochamad Fajar Gemilang, mengatakan pihaknya di dukung Kodim 0611 Garut, Dinas Perhubungan dan Satpol PP melaksanakan pengamanan tahapan sidang pleno terbuka rekapitulasi perolehan suara untuk memastikan salah satu tahapan pilkada serentak tahun 2024 ini berjalan dengan tertib, lancar dan kondusif.

“Kami juga menghimbau kepada seluruh masyarakat, khususnya masing-masing pendukung pasangan calon untuk menghormati hasil sidang pleno ini dengan tetap mengedepankan rasa saling menghargai demi terwujudnya persatuan dan pilkada yang aman dan damai,” ujar Fajar, Kamis (5/12/2024).***

Editor: denkur

Berita Terkait

Bapenda Kabupaten Sukabumi Raih Penghargaan Index Reformasi Birokrasi
Di Kabupaten Sukabumi Sudah Dibentuk 337 Koperasi Desa
Bupati Sukabumi Fokus Tangani Sampah
PAW, Muhammad Ridho Dilantik jadi Anggota DPRD Kota Sukabumi
Bupati Cirebon Resmi Luncurkan Program DAKOCAN, Kartu Identitas Anak Jadi Modal Data Masa Depan
Bupati Cirebon dan Gubernur Jabar Kompak Benahi Jalan Rusak, Target Rampung 2027
Hari Bumi Sedunia, Bupati Sukabumi Tanam Pohon di Bukit Kurma Baruajol
Dedi Mulyadi Ubah Kabupaten Cirebon Jadi Yogyakartanya Jawa Barat
Berita ini 32 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 17:47 WIB

Bapenda Kabupaten Sukabumi Raih Penghargaan Index Reformasi Birokrasi

Rabu, 23 April 2025 - 17:38 WIB

Di Kabupaten Sukabumi Sudah Dibentuk 337 Koperasi Desa

Rabu, 23 April 2025 - 17:28 WIB

Bupati Sukabumi Fokus Tangani Sampah

Selasa, 22 April 2025 - 20:16 WIB

PAW, Muhammad Ridho Dilantik jadi Anggota DPRD Kota Sukabumi

Selasa, 22 April 2025 - 17:32 WIB

Bupati Cirebon Resmi Luncurkan Program DAKOCAN, Kartu Identitas Anak Jadi Modal Data Masa Depan

Berita Terbaru

CATATAN

GUNCANGAN TRUMP Harga Emas makin “Menggila”

Rabu, 23 Apr 2025 - 19:39 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Di Kabupaten Sukabumi Sudah Dibentuk 337 Koperasi Desa

Rabu, 23 Apr 2025 - 17:38 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Bupati Sukabumi Fokus Tangani Sampah

Rabu, 23 Apr 2025 - 17:28 WIB