Perjuangkan Nasib, Baiq Nuril Bahas Amnesti di Kemenkumham

Senin, 8 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: screenshot CNN

Foto: screenshot CNN

DARA | JAKARTA – Baiq Nuril tak pernah lelah memperjuangkan nasibnya agar bebas dari jerat hukum yang kini membelenggunya. Senin sore, 8 Juli 2019, ia didampingi para pengacara dan juga Anggota DPR Rieke Diah Pitaloka menyambangi gedung Kementerian Hukum dan HAM untuk membahas soal amnesti.

Itu ia lakukan selepas adanya putusan Mahkamah Agung (MA) yang menolak Peninjauan Kembali (PK) kasusnya.

Kuasa hukum Baiq Nuril, Joko Jumadi mengatakan, terkait amnesti akan berdisukusi dengan Menteri Yasonna Laoly. Sedangkan Rieke Diah Pitaloka berharap seusai ketemu Yasonna Laoly kasus Baiq Nuril selesai. “Saya yakin Pak Jokowi akan memberi perhatian,” ujarnya.

Sementara itu Yasonna Laoly mengatakan akan mengkaji dan berdiskusi dengan para pakar hukum tentang amnesti  Baiq Nuril itu.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Diduga Gelapkan Dana Desa, Mantan Sekdes di Sukabumi Diciduk Polisi
Terduga Pelaku Oplos Gas Masih Dikejar, Kapolres Sukabumi: Identitasnya Sudah Diketahui
Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, Selamatkan 9 Juta Jiwa
Ini Motif Penculikan Seorang Wanita di Antapani
Keren, Kajari Bale Bandung Ungkap Dugaan Korupsi Dua Rusunawa di Kabupaten Bandung
Polres Sukabumi Kota Gerebek Gudang Pengoplos Gas
Viral! Anggota DPRD Kabupaten Cirebon Dilaporkan Dugaan Kasus Pelecehan Seksual
Aksi Cepat Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 17:13 WIB

Diduga Gelapkan Dana Desa, Mantan Sekdes di Sukabumi Diciduk Polisi

Senin, 16 Desember 2024 - 16:56 WIB

Terduga Pelaku Oplos Gas Masih Dikejar, Kapolres Sukabumi: Identitasnya Sudah Diketahui

Kamis, 12 Desember 2024 - 20:20 WIB

Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, Selamatkan 9 Juta Jiwa

Rabu, 11 Desember 2024 - 20:17 WIB

Ini Motif Penculikan Seorang Wanita di Antapani

Rabu, 11 Desember 2024 - 15:52 WIB

Keren, Kajari Bale Bandung Ungkap Dugaan Korupsi Dua Rusunawa di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru

Kepala Dimas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) KBB, Panji Hernawan

BANDUNG UPDATE

Nataru, Wisatawan Bandung Barat Diprediksi Naik Sekitar 15 Persen

Senin, 16 Des 2024 - 16:16 WIB