Pertikaian Dua Ormas di Sukabumi Berujung Damai

Kamis, 19 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Pertikaian dua kelompok ormas di Kota Sukabumi berujung damai.

DARA | Dua organisasi masyarakat (ormas) yang bertikai tersebut adalah Ormas Pemuda Pancasila dengan Ormas Gerakan Repormasi Islam (Garis).

Namun, keduanya duduk bersama dan menyapakati perdamaian.

Perwakilan dari PP yakni Ketua Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila (MPC PP) Kota Sukabumi, Melan Maulana. Sedangkan dari Garis Ustadz Ade Saepuloh.

Keduanya berdialog hingga akhirnya sepakat untuk berdamai dan sama-sama ingin menjaga kondusifitas wilayah, khususnya di wilayah hukum Polres Sukabumi Kota.

Pertemuan dua ormas tersebut berlangsung di Sekretariat MPC PP Kota Sukabumi, Kamis (19/10/2024).

“Kami menyatakan sikap untuk islah,” kata Melan seraya menyampaikan permintaan maaf kepada masyarakat Sukabumi karena sempat membuat gaduh akibat perselisihan antara Ormas PP dengan Ormas Garis.***

Sementara itu, Ketua Garis, Ustadz Ade Saepuloh, mengatakan selanjutnya akan melakukan pembinaan kepada seluruh anggota agar tidak terjadi hal serupa.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat
Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi
Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis
Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi
Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek
BIJB Siap Layani Jamaah Haji Jabar tahun 2025, Dedi Taufik : Kuantitas Ditambah
Pengurusan PBG Kurang dari 3 Jam Diterapkan di 27 Kabupaten/Kota se-Jawa Barat
Dinilai Peduli Lingkungan, Sejumlah Perusahaan di Jabar Terima Sertifikat Biru
Berita ini 31 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 19 Januari 2025 - 21:52 WIB

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:40 WIB

Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:23 WIB

Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis

Sabtu, 18 Januari 2025 - 12:24 WIB

Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:30 WIB

Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Mengenal Gejala dan Penanganan Gangguan Mental

Senin, 20 Jan 2025 - 09:44 WIB

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Inilah Tujuh Cara Efektif Mengatasi Stres Kerja

Senin, 20 Jan 2025 - 09:32 WIB