Petang Nanti, Final AFF U-22, Indonesia Hadapi Thailand

Selasa, 26 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: Tribunnews)

Ilustrasi (Foto: Tribunnews)

DARA | JAKARTA – Timnas Indonesia petang nanti menghadapi Thailand dalam babak final Piala AFF U-22 di Stadion Olimpic Kamboja, Selasa (26/2/2019) pukul 18.30 WIB ini.

Thailand melaju mulus di fase penyisihan grup. Sedangkan Indonesia sempat tertatih-tatih tampil di dua laga awal Grup B.

Di semifinal, Indonesia seolah hanya memiliki kemampuan untuk bermain rapih di 10-15 menit awal tiap babaknya dan sepanjang laga lebih banyak berada dalam tekanan Vietnam.

Pertandingan yang perlahan menjurus menjadi festival kontak fisik dan pelanggaran itu kemudian diwarnai hujan kartu kuning yang delapan kali dikeluarkan wasit Thant Zin Oo sepanjang laga, enam di antaranya ditujukan untik pemain Indonesia. Namun Indonesia sukses menyingkirkan Vietnam, 1-0.

Partai final Piala AFF U-22 di Stadion Nasional, Phnom Penh, Kamboja, bakal menjadi panggung lakon dua tim peringkat kedua di fase grup masing-masing berebut menjadi nomor wahid di kejuaraan tersebut.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Cek Disini, Jadwal Perempat Final Piala Asia U-17 2025: Indonesia vs Korea Utara
Lima Menit Yang Mematikan, Garuda Muda Tampil Sempurna di Piala Asia U-17
PIALA ASIA U-17 Tiru “Incorporated” ala Jepang
LOLOS PIALA DUNIA Nova Sukses Adopsi Shin Tae Yong
Coach Nova Arianto Menjawab Mereka Yang Meragukan Kepelatihannya
Cetak Sejarah, Timnas Indonesia Lolos ke Piala Dunia U17 di Qatar
KUALIFIKASI PIALA DUNIA Jepang Hapus “Air Mata” Indonesia
GARUDA PUKUL BAHRAIN Selamat! Ini Belum Selesai!
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 12 April 2025 - 13:34 WIB

Cek Disini, Jadwal Perempat Final Piala Asia U-17 2025: Indonesia vs Korea Utara

Jumat, 11 April 2025 - 14:18 WIB

Lima Menit Yang Mematikan, Garuda Muda Tampil Sempurna di Piala Asia U-17

Kamis, 10 April 2025 - 09:36 WIB

PIALA ASIA U-17 Tiru “Incorporated” ala Jepang

Selasa, 8 April 2025 - 21:21 WIB

LOLOS PIALA DUNIA Nova Sukses Adopsi Shin Tae Yong

Selasa, 8 April 2025 - 13:41 WIB

Coach Nova Arianto Menjawab Mereka Yang Meragukan Kepelatihannya

Berita Terbaru

HEADLINE

Bupati Cirebon Guncang Publik, Begini Ceritanya

Minggu, 13 Apr 2025 - 23:11 WIB