Piala Asia 2025, Timnas U-20 Fokus Hadapi Iran, Kamis 13 Pebruari Besok

Rabu, 12 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Timnas Indonesia U-20 menjalani latihan perdana di Shenzhen Youth Football Training Base, Tiongkok, Senin (10/2) malam.(Foto: pssi)

Timnas Indonesia U-20 menjalani latihan perdana di Shenzhen Youth Football Training Base, Tiongkok, Senin (10/2) malam.(Foto: pssi)

Kapten timnas U-20, Dony Tri Pamungkas mengatakan kondisi tim sangat kompak dan proses adaptasi di Shenzen, Tiongkok berjalan dengan baik.

DARA| Timnas Indonesia U-20 terus mematangkan persiapan jelang laga perdana Piala Asia U-20 2025 melawan Iran pada Kamis (13/2). Duel kedua penghuni tim grup C tersebut akan dimainkan di Shenzen Youth Football Training Base Centre Stadium, Tiongkok.

Pada latihan di Lapangan Leicheng Football Training Base hari Selasa (11/2) ini, pelatih Indra Sjafri fokus menyiapkan strategi dan taktik demi meredam agresivitas tim Iran.

Kapten timnas U-20, Dony Tri Pamungkas mengatakan kondisi tim sangat kompak dan proses adaptasi di Shenzen, Tiongkok berjalan dengan baik.

“Kita semua dalam konsisi fit dan baik jelang laga perdana melawan Iran. Selain latihan strategi dan taktik di lapangan, kami juga diberi sesi psikologi untuk membangun chemistry,” kata Dony seperti dikutip dari pssi.

“Melawan Iran sejak menit pertama kita harus fokus, disiplin, kerja keras demi memberikan hasil terbaik di laga perdana nanti,” tambah pemain asal Persija Jakarta tersebut.

Selain bersama Iran, Indonesia di grup C bersama tim Uzbekistan dan Yaman. Pada ajang ini, Garuda Muda ditarget lolos hingga babak semifinal agar dapat melaju ke Piala Dunia U-20 2025 di Chile.

Editor: Maji

 

Berita Terkait

Sidak Pasar Tagog Padalarang, Tim Gabungan Temukan MinyakKita Kurang Takaran
Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka
Baznas Kabupaten Bandung Dituntut Transaparan Kelola Dana Umat, Bupati: Kalau Amburadul Saya Malu
Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Samarang-Garut Macet Parah
Siap-siap! THR Segera Cair, Segini Besarannya
Tunggu Izin Kementerian, KAI Siap Tambah Rangkaian KA Rajabasa selama Angkutan Lebaran 2025
Polres Garut Gelar Mudik Gratis, Berminat? Klik Kanal Ini!
Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:40 WIB

Sidak Pasar Tagog Padalarang, Tim Gabungan Temukan MinyakKita Kurang Takaran

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:27 WIB

Dugaan Korupsi Dana Iklan Bjb, KPK Umumkan Lima Tersangka

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:54 WIB

Baznas Kabupaten Bandung Dituntut Transaparan Kelola Dana Umat, Bupati: Kalau Amburadul Saya Malu

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:57 WIB

Pohon Tumbang, Arus Lalu Lintas Samarang-Garut Macet Parah

Kamis, 13 Maret 2025 - 12:23 WIB

Siap-siap! THR Segera Cair, Segini Besarannya

Berita Terbaru

CATATAN

RELOKASI RAKYAT GAZA Diplomasi Irlandia untuk Trump

Jumat, 14 Mar 2025 - 20:58 WIB

NASIONAL

Tamsil Linrung: Reformasi Polri Harus Menyerap Spirit Hoegeng

Jumat, 14 Mar 2025 - 15:42 WIB