Pilkada 2024, Sejumlah Daerah Ini Dipetakan Rawan Konflik

Selasa, 14 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: denkur/dara.co.id)

Ilustrasi (Foto: denkur/dara.co.id)

Kementerian Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemenko Polhukam) memetakan sejumlah wilayah yang memiliki tingkat kerawanan konflik saat Pilkada 2024 mendatang.

DARA | Deputi Bidang Kordinasi Politik Dalam Negeri Kemenko Polhukam, Heri Wiranto mengatakan pihaknya bersama TNI telah memiliki data wilayah yang berpotensi terjadi konflik sosial.

“Dan kita juga sudah berupaya untuk memetakan daerah potensi kerawanan yang akan mungkin terjadi berdasarkan data dari Mabes TNI,” ujar Heri Wiranto, dikutip dari PMJNews, Selasa (14/5/2024).

Heri juga mengatakan, beberapa provinsi yang memiliki kerawanan tertinggi di antaranya Jakarta, Jawa hingga Papua. Namun, langkah antisipasi sudah disiapkan.

“Ini beberapa titik kerawanan yang sudah kita antisipasi dan selalu kita monitor. Ada provinsi yang memiliki kerawanan tinggi, Jambi, Jakarta, Jawa, kemudian tentu pastinya Papua, ada enam provinsi itu (di Papua),” tuturnya.

Menurut Heri, beberapa penyebab konflik yang dapat terjadi antara lain berasal dari isu SARA hingga kepentingan elite politik.

Heri memastikan Kemenko Polhukam telah melakukan monitoring lebih lanjut terkait potensi kerawanan ini.

“Kerawanan konflik SARA, mungkin antar paslon, bentrokan antar pendukung, konflik elite politik, serta petinggi daerah,” ujarnya.

“Kita laksanakan kegiatan-kegiatan monitoring, rapat bersama, kordinasi, mencari hal-hal yang mungkin akan berdampak pada masa pemilihan ke depan,” imbuhnya masih dikutip dari PMJNews.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Selama Tahun 2024, Kemkomdigi Identifikasi 1.923 Konten Hoaks
Lolos Seleksi, Ini Tiga Maskapai yang Siap Memberangkatkan Jemaah Haji
Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025
Waspadalah, Virus Human Metapneumovirus Sudah Masuk Indonesia, Penyakit Apa Itu?
Makan Bergizi Gratis Sudah Bergulir, Menunya Disesuaikan dengan Selera Masyarakat Setempat
Pokoknya tidak ada Satupun Orang Miskin yang tidak Mendapat Bantuan
Begini Respon Kapten Timnas Jay Idzes Soal Pemecatan Pelatih STY
Breakingnews: PSSI Pecat Shin Tae-yong, Erick Thohir Jelaskan Alasannya
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:39 WIB

Selama Tahun 2024, Kemkomdigi Identifikasi 1.923 Konten Hoaks

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:52 WIB

Lolos Seleksi, Ini Tiga Maskapai yang Siap Memberangkatkan Jemaah Haji

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:43 WIB

Turun dari Tahun 2024, Inilah Besaran Biaya Haji Tahun 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:34 WIB

Waspadalah, Virus Human Metapneumovirus Sudah Masuk Indonesia, Penyakit Apa Itu?

Selasa, 7 Januari 2025 - 13:28 WIB

Makan Bergizi Gratis Sudah Bergulir, Menunya Disesuaikan dengan Selera Masyarakat Setempat

Berita Terbaru

Ilustrasi: net/istimewa

JABAR

Kota Sukabumi Lima Tahun Kedepan Dipimpin Ayep-Bobby

Kamis, 9 Jan 2025 - 20:05 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Ketua Pengelola Geoprak Ciletuh Diganti, Ini Alasannya

Kamis, 9 Jan 2025 - 17:14 WIB

OLAHRAGA

PELATIH INDONESIA Kluivert & Warisan Rinus Michels

Kamis, 9 Jan 2025 - 16:31 WIB