Pilkades Serentak Sepekan Lagi, Kapolres Sukabumi Siapkan Strategi Pengamanan

Selasa, 19 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede (Foto: Istimewa)

Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede (Foto: Istimewa)

Rumuskan strategi pengamanan pilkades serentak, Kapolres Sukabumi kumpulkan seluruh pejabat utama Polres dan Kapolsek.

DARA | Pilkades serentak di Kabupaten Sukabumi akan digelar Minggu 24 September 2023 di 71 desa.

Namun, yang masuk wilayah hukum Polres Sukabumi 65 desa.

Jajaran kepolisian pun sudah menyiapkan strategi pengamanan.

Seperti dikatakan Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede pasca gelar pertemuan dengan seluruh pejabat utama polres dan kapolsek, Selasa (19/9/2023).

Kapolsek mengatakan, sudah dibuat pola pengamanan yang disesuaikan dengan situasi kerawanan di masing-masing desa.

Pola itu akan menentukan penempatan atau ploting personil di lapangan, sehingga ditemukan skala prioritas  penempatan personil berdasarkan katagori penilaian data kerawanan yang diterima.

Namun, sisi lain kapolres berharap para calon berkomitmen pada fakta integritas untuk siap mentaati aturan terutama siap menerima apapun hasil dari Pilkades nantinya.

“Saya mengimbau kepada panitia agar secara profesional dan berintegritas melaksanakan tugasnya sesuai peraturan yang berlaku. Khusus kepada semua calon, saya minta komitmennya untuk siap menerima kemenangan dan siap menerima kekalahan,” tuturnya.

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa
Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024
Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan
Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024
INKAI Garut Gelar Karate Championship 2024 Ajang Latihan Mental dan Pencarian Bibit Unggul
Masa Tenang di Garut, Paslon Ikut Tertibkan Alat Peraga Kampanye
Tenaga Pendidik Se-Jabar Akan Dilatih Jadi Guru Penggerak
Seorang Siswa Dianiaya Kakak Kelas, Pj Bupati Subang akan Pecat Oknum Kepsek dan Gurunya
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 19:56 WIB

Kakanwil Kemenkumham Jabar: Rehabilitasi Narkoba bagi WBP Kegiatan Luar Biasa

Senin, 25 November 2024 - 18:52 WIB

Garut Siap Jadi Tuan Rumah Festival Tunas Bahasa Ibu 2024

Senin, 25 November 2024 - 16:49 WIB

Bupati Sukabumi Bahas Soal Mitra Cai dan Ketahanan Pangan

Senin, 25 November 2024 - 16:35 WIB

Amankan Pilkada, Polres Sukabumi Gelar Operasi Mantap Praja Lodaya-2024

Minggu, 24 November 2024 - 20:25 WIB

INKAI Garut Gelar Karate Championship 2024 Ajang Latihan Mental dan Pencarian Bibit Unggul

Berita Terbaru