Proyek Pembangunan Floodway Cisangkuy Molor hingga Akhir 2020

Senin, 23 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Proyek pembangunan Floodway Cisangkuy. Foto-foto: dara.co.id/Sopandi

Proyek pembangunan Floodway Cisangkuy. Foto-foto: dara.co.id/Sopandi

DARA I BANDUNG – Pembangunan floodway Cisangkuy, di Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pasti molor hingga akhir tahun 2020. Proyek tersebut dimulai sejak Desember 2015 dan ditargetkan selesai Desember 2019.

Keyakinan tersebut disampaikan Kepal Divisi Humas PT Basuki Rahmanta Putra (BRP), Dwi Haris Pujiantoro, saat dihubungi via telepon, Senin (22/9/2019). Menurut Haris, panjang proyek Floodway Cisangkuy mencapai 3.75 km, dengan lebar 55 m, dan kedalaman 6 meter ini, menemui kendala dalam pengerjaannya. Kendala yang ia maksud, salah satunya masih banyak lahan yang belum dibebaskan.

Hingga saat ini pihkanya hanya melakukan pekerjaan di lahan yang sudah dibebaskan. Saat ini masih banyak lahan yang belum dibebaskan.

“Prosesnya ada yang masih di pengadilan karena ketidak cocokan harga ada juga yang sudah ada nilainya. Tapi belum bisa dicairkan karena harus ada mekanisme yang harus ditempuh, seperti tanah carik desa dan wakaf,” ujar Haris.

Menurut Haris, hal ini sangat merugikan pihak perusahaan.”‘Karena bagi kami waktu adalah emas dan tidak bisa diulang. Namun, itu urusan antara masyarakat dengan BPN dan BBWS. Yang jelas kami mengerjakan sesuai yang sudah dibebaskan.

Terkait ada sejumlah warga yang harus mendapat gantirugi, akibat rumahnya rusak terkena dampak proyek, menurut dia, semua sudah dikaji, tinggal menunggu realisasi. Ganti rugi hampir Rp100 juta per orang untuk warga di tiga desa.

“Ada yang sudah direalisasikan dan masih ada yang progres. Mudah-mudahan di bulan Oktober ini bisa terealisasi,” katanya.***

Wartawan: Sopandi | Editor: Ayi Kusmawan

Berita Terkait

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini
Hasil Grebek Pasar KIE Program KB, Bandung Barat Jaring 1.243 Akseptor
Hari Pertama Bekerja, Bupati Bandung Barat Jeje Ritchie Siap Aplikasikan Hasil Retreat
Ingat! Selama Ramadhan ASN Bandung Barat Wajib Masuk Kerja Mulai Setengah Tujuh
Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H
Satpol PP Bandung Barat  Patroli Cipta Kondisi di Wilayah Padalarang dan Ngamprah, Daerah Rawan Macet
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 28 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 28 Februari 2025
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 16:06 WIB

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Maret 2025 - 15:56 WIB

Hasil Grebek Pasar KIE Program KB, Bandung Barat Jaring 1.243 Akseptor

Senin, 3 Maret 2025 - 13:20 WIB

Hari Pertama Bekerja, Bupati Bandung Barat Jeje Ritchie Siap Aplikasikan Hasil Retreat

Senin, 3 Maret 2025 - 02:45 WIB

Ingat! Selama Ramadhan ASN Bandung Barat Wajib Masuk Kerja Mulai Setengah Tujuh

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:38 WIB

Observatorium Bosscha ITB Pantau Hilal Awal Ramadan 1446 H

Berita Terbaru

Masjid Al Jabbar (Foto: Ist)

BANDUNG UPDATE

Jadwal Buka Puasa Wilayah Bandung Raya Hari Ini

Senin, 3 Mar 2025 - 16:06 WIB

JABAR

Perang Sarung di Sukabumi, Seorang Remaja Kena Bacok

Senin, 3 Mar 2025 - 15:46 WIB

Bupati Sukabumi, Asep Japar (Foto: Istimewa)

JABAR

Bupati Sukabumi: ASN Harus Kompak

Senin, 3 Mar 2025 - 15:18 WIB