Rancang Program 2020, Satgas Saber Pungli Jabar Gelar Rakerda

Jumat, 20 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Satgas Saber Pungli Jawa Barat gelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda). Dihadiri 150 peserta. Tema yang diusung: “Meningkat Sinergitas Dalam Pemberantasan Pungutan Liar Guna Mewujudkan Indonesia Maju”.


DARA | BOGOR – Rakerda yang digelar di Hotel Royal Safari Garden, Bogor itu bertujuan mensinergikan dan menyamakan rencana program kerja tahun 2020, program prioritas di tahun 2020 dan mendorong birokrasi bekerja tanpa pungli.

Rakerda dihadiri Ketua Pelaksana Satgas Saber Pungli Prov Jabar, Kombes Pol Drs Syahri Gunawan, M.H, para sekretaris, Kabid Ops Satgas Saber Pungli Prov Jabar serta para perwakilan dari Pokja Intelijen, Pencegahan, Yustisi, Penindakan dan Pok Ahli.

Hadir juga para tamu undangan dari Satgas Saber Pungli Prov Jabar dan UPP Kota/Kab se Jawa Barat.

Sekretaris Satgas Saber Pungli Jabar, AKBP DR Rusman. SH.MH mengatakan, ada sejumlah rangkaian kegiatan hari kedua Rakerda itu, yakni:

  1. Penyampaian paparan dari Direktur PTSL Kementrian Agraria dan Tata Ruang Republik Indonesia Dwi Permana, SH., MKN dengan materi Tata cara pendaftaran Tanah Sistimatis Lengkap (PTSL).
  2. Penyampaian paparan dari Pok Ahli Prof. Dr. Ir. Deny Juanda Puradimaja, DEA dengan materi Dengan Bekerja Tanpa Pungli dan Membangun Generasi Baru Anti Pungli.
  3. Penyampiaan paparan dari Kemendagri Sebagai Kasubdit Pelaksana Pertanggungjawaban Keuangan pelaksana wilayah dua Ira Hayatunnisma, SE., MM dengan materi Peningkatan Sinergitas dan Dukungan Kinerja UPP Daerah.
  4. Pemberiaan materi oleh Motivator Ustad Yayat Rukhiyat dengan materi Ikhlas.
  5. Penyerahan piagam penghargaan buat UPP Terbaik UPP Kota Bogor, Kota Bandung dan Kab. Tasikmalaya oleh Ketua Pelaksana.
  6. Penyampaian hasil Rakernis Satgas Saber Pungli Pusat tahun 2019, yang di sampaikan Ketua Pelaksana Satgas Saber Pungli Prov. Jabar Ketua Pelaksana Kombes Pol Drs. Syahri Gunawan, M.H.

“Rakerda Satgas Saber Pungli Jabar ini diselenggarakan sebagai tindak lanjut pasca terselenggaranya Rakernas Saber pungli Pusat,” ujar AKBP DR Rusman. SH.MH, Kamis kemarin (19/12/2019).***

Wartawan: prasetyo | Editor: denkur

Berita Terkait

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi
Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H
Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah
Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang
Daftar Kloter Jemaah Haji Asal Garut Sudah Dirilis, Terbagi dalam Lima Kloter Pemberangkatan
Dukung Program Ketahanan Pangan, Pemkab Cirebon Panen Raya Jagung
Sukseskan Program Ketahanan Pangan. Kapolresta Cirebon Gelar Panen Raya Jagung
Pemkab Sukabumi Siap Sukseskan Program Tiga Juta Rumah Warga Berpenghasilan Rendah
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 1 Maret 2025 - 13:13 WIB

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Jumat, 28 Februari 2025 - 20:01 WIB

Pemkab Sukabumi Sambut Ramadan 1446 H

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:21 WIB

Disdik Kabupaten Sukabumi Siap Sukseskan e-Ijazah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:31 WIB

Rusak Akibat Pergerakan Tanah, PU Sukabumi Perbaiki Jalan Cikaso-Ciguyang

Rabu, 26 Februari 2025 - 18:19 WIB

Daftar Kloter Jemaah Haji Asal Garut Sudah Dirilis, Terbagi dalam Lima Kloter Pemberangkatan

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Istimewa/net)

HEADLINE

Berapa Besaran THR di Era Prabowo? Ini Dia Beritanya

Minggu, 2 Mar 2025 - 09:53 WIB

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB