Ratusan Rumah Disapu Puting Beliung, Ini Belasan Data Orang Terluka

Senin, 29 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bandung, Ahmad Djohara

Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bandung, Ahmad Djohara

Puluhan rumah hancur diterjang angin puting beliung yang ngamuk bersamaan dengan hujan deras. Selain rumah, sejumlah pohon pun tumbang hingga menutup akses jalan.


DARA – Peristiwa itu terjadi di Ciharalang Desa Mekarsaluyu Kecamatan Cimenyan Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pukul 16.00 WIB, Minggu kemarin (28/3/2021).

Hari ini Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bandung sedang membersihkan puing-puing rumah. Wilayah yang parah akibat amukan puting beliung itu RW 3, 4, 5 dan 6.

Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Bandung, Ahmad Djohara mengatakan, langkah yang dilakukan pihaknya adalah koordinasi dengan aparat pemerintahan kewilayahan setempat. Melakukan pertolongan darurat.

Melakukan pemantauan dan asesment lokasi dan memotong pohon tumbang untuk akses jalan.

Lalu, kebutuhan yang sangat mendesak, ujar Ahmad Djohara, simso untuk memotong pohon tumbang, alat penerangan, genset, alat kebersihan, air mineral dan makanan siap saji, terpal, family kit serta selimut.

Aparat yang terlibat di lapangan BPBD, PMI, PLN, TNI, dan POLRI.

Berikut data kerusakan yang dicatat BPBD Kabupaten Bandung:

1.RW3 : 109 rumah
2.RW4 : 11 rumah
3.RW 5 : 17 rumah
4.RW 6 : 22 rumah
5.RW 7 : 2 mobil tertimpa pohon.

Jumlah total 159 bangunan.

Fasilitas umum: dua bangunan sekolah, yakni bangunan SD Ciburial dan SMP Cimenyan 2, kantor desa, masjid, lahan pertanian.

Nama-nama korban luka:
1. Silvi warga RW3, luka berat saat berteduh di warung. Dirujuk ke rumah sakit.
2. Tari warga RW3 pemilik warung. Luka berat tertimpa reruntuhan warung dan ia dirujuk ke rumah sakit.
3. Dede warga RW3 luka ringan
4. Iwan warga RW3 luka ringan
5. Angga warga RW3 luka ringan

Kerusakan di Desa Cimenyan:
1. RW2: 90 rumah
2. RW3: 28 rumah
3. RW7: 4 rumah
4. RW9: 2 rumah
5. RW11: 3 rumah
6. RW13: 12 rumah
Total 139 rumah.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Update Indonesia Idol XIII-2025, Inilah List Lagu Road To Spekta Show Malam Nanti
Jangan Asal Baca, Begini Ketentuan Membaca Surat Al-Fatihah Ketika Shalat
Presiden Prabowo Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Capai 8 Persen
Presiden Prabowo Pastikan Anak Indonesia Dapat Makanan Bergizi
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Senin 20 Januari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Senin 20 Januari 2025
Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat
Inilah Daftar Kepala Daerah di Jabar Yang Siap Dilantik, Karena Tak Ada Gugatan ke MK
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 11:08 WIB

Update Indonesia Idol XIII-2025, Inilah List Lagu Road To Spekta Show Malam Nanti

Senin, 20 Januari 2025 - 10:03 WIB

Jangan Asal Baca, Begini Ketentuan Membaca Surat Al-Fatihah Ketika Shalat

Senin, 20 Januari 2025 - 09:20 WIB

Presiden Prabowo Optimistis Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Capai 8 Persen

Senin, 20 Januari 2025 - 09:16 WIB

Presiden Prabowo Pastikan Anak Indonesia Dapat Makanan Bergizi

Senin, 20 Januari 2025 - 07:24 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Senin 20 Januari 2025

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Mengenal Gejala dan Penanganan Gangguan Mental

Senin, 20 Jan 2025 - 09:44 WIB